Hati Merasa Tidak Tenang? Berikut Bacaan Doa Agar Hati Merasa Tenang dan Tidak Cemas

- 15 November 2021, 10:00 WIB
Ilustrasi tenang
Ilustrasi tenang /Pexels

UTARA TIMES – Hati yang risau atau tidak tenang dan cemas sangatlah menganggu dalam aktivitas sehari-hari.

Hati menjadi tidak tenang dan merasa cemas yang dialami itu terjadi karena banyak faktor di lingkungan kita sendiri.

Adapun bacaan doa agar dapat menenangkan hati yang sedang cemas atau tidak tenang, akan dicantumkan dalam artikel ini.

Baca Juga: Daftar Minuman yang Bisa Cegah Flu Musim Pancaroba, Cek Selengkapnya

Dikutip dari laman Nu Online, sebagaimana yang dianjurkan oleh Ibnu Sinni, di mana beliau meriwayatkan doa sebagai berikut:

أعُوذُ بِكَلِماتِ اللَّهِ التَّامَّاتِ مِنْ غَضَبِهِ وَعِقابِهِ وَشَرِّ عِبَادِهِ، وَ مِنْ هَمَزَاتِ الشَّياطِينِ وأنْ يَحْضُرُونِ‏

Latin:

A‘ūdzu bi kalimātillāhit tāmmāti min ghadhabihī, wa ‘iqābihī, wa syarri ‘ibādihī, wa min hamazātis syayāthīni wa an yahdhurūn.

Terjemahan:

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x