CATAT! Kalender Liturgi Februari 2022 Lengkap Renungan Harian yang Bisa Diamalkan

- 29 Januari 2022, 21:40 WIB
CATAT! Kalender Liturgi Februari 2022 Lengkap Renungan Harian yang Bisa Diamalkan
CATAT! Kalender Liturgi Februari 2022 Lengkap Renungan Harian yang Bisa Diamalkan /Pixabay

UTARA TIMES Yuk catat kalender Liturgi Februari 2022 lengkap renungan harian yang bisa anda amalkan.

Menginjak bulan kedua, daftar kalender Liturgi Februari 2022 mulai banyak dicari. Terutama yang dilengkapi dengan renungan harian.

Sebagaimana umumnya, kalender Liturgi Februari 2022 bisa dijadikan referensi harian oleh kalangan yang mengamalkannya.

Baca Juga: Rayakan Imlek 2022, Simak Aturan Memberi Angpao untuk Tahun Baru Imlek Agar Terhindar dari Sial

Terlebih kalender Liturgi Februari 2022 ini juga disertai dengan hari-hari penting bagi umat Kristiani.

Berikut ini daftar kalender Liturgi Februari 2022 lengkap dengan renungan harian sebagaimana dilansir Utara Times dari situs Imam Katolik.

SELASA, 1 FEBRUARI: PEKAN BIASA IV (H) Sta. Brigida; St. Severus Bacaan I: 2Sam. 18:9-10.14b.24-25a.30-19:3; Mzm: 86:1-2.3-4.5-6; Bacaan Injil: Mrk. 5:21-43

Baca Juga: Mengenal Benda Isolator dan Konduktor, Simak Kunci Jawaban Kelas 5 SD dan MI Halaman 182 Tema 6

RABU, 2 FEBRUARI: PEKAN BIASA IV Pesta Yesus Dipersembahkan di Bait Allah (P) Bacaan I: Mal.3:1-4/ Ibr. 2:14-18; Mzm: 24:7.8.9.10; Bacaan Injil: Luk. 2:22-40

KAMIS, 3 FEBRUARI: PEKAN BIASA IV (H) St. Blasius, UskMrt; St. Ansgarius Bacaan I: Mal.3:1-4/ Ibr. 2:14-18; Mzm: 24:7.8.9.10; Bacaan Injil: Luk. 2:22-40

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Imam Katolik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x