Berikut Arti dan Cara Menulis Tulisan Arab dan Latin Innalillahi Wainnailaihi Raji’un yang Benar

- 20 April 2022, 05:00 WIB
Berikut Arti dan Cara Menulis Tulisan Arab dan Latin Innalillahi Wainnailaihi Raji’un yang Benar
Berikut Arti dan Cara Menulis Tulisan Arab dan Latin Innalillahi Wainnailaihi Raji’un yang Benar /VentaRisk dari Pixabay

UTARA TIMES – Inilah arti dan cara menulis tulisan Arab dan latin Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Raji’un yang benar.

Bacaan istirja atau lafal Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Raji’un dalam ajaran Islam merupakan bacaan yang diucapkan seseorang saat tertimpa musibah.

Lafal istirja atau Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Raji’un juga lebih seringnya ditulis atau diungkapkan saat menerima kabar duka dari orang-orang sekitar.

Ungkapan istirja atau kalimat innalillahi wainnailaihi raji’unInna Lillahi Wa Inna Ilaihi Raji’un meskipun sering ditulis melalui pesan singkat, namun masih ada beberapa kesalahan dalam penulisannya.

Baca Juga: Bacaan Doa Malam Nuzulul Qur’an, Lengkap dengan Tulisan Arab, Latin dan Terjemah Bahasa Indonesia

Baca Juga: Bacaan Doa Setelah Sholat Witir, Lengkap dengan Tulisan Latin dan Terjemah yang Mudah Dibaca

Artikel ini mengulas cara menulis tulisan Arab dan latin kalimat istirja atau Inna Lillahi Wa Inna Ilaihi Raji’un yang baik dan benar beserta dengan arti bacaannya.

Sebagaimana dilansir Utara Times dari berbagai sumber. Bacaan istirja atau innalillahi wainnailaihi raji’un ini bersumber dari ayat Al-Qur’an surat al-Baqarah ayat 156 berikut:

 ٱلَّذِينَ إِذَ أَصَابَتْهُم مُّصِيبَةٌۭ قَالُوا۟ إِنَّا لِلَّٰهِ وَإِنَّ إِلَيْهِ رَاجِعُونَ

Halaman:

Editor: Nurmaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah