Kumpulan Tema Acara Isra Miraj Tahun 2023, Cocok untuk Masjid sampai Sekolah

- 3 Februari 2023, 21:37 WIB
Kumpulan Tema Acara Isra Miraj Tahun 2023, Cocok untuk Masjid sampai Sekolah
Kumpulan Tema Acara Isra Miraj Tahun 2023, Cocok untuk Masjid sampai Sekolah /Freepik.com

UTARA TIMES - Simak kumpulan tema untuk acara Isra Miraj tahun 2023 yang bisa digunakan pada masjid bahkan sekolah

Peringatan Isra Miraj tahun ini jatuh pada tanggal 18 Februari 2023 dan untuk acara tersebut bisa memilih tema yang tersedia dan cocok untuk di sekolah maupun masjid

Karena pada praktiknya tema acara dibutuhkan untuk menyelenggarakan peringatan Isra Miraj tahun 2023 tersebut yang akan di gelar di masjid ataupun sekolah bagi yang mengadakan

Berikut ini kumpulan tema acara untuk peringatan Isra Miraj tahun 2023 yang dikutip dari berbagai sumber;

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini, Sabtu, 4 Februari 2023: SCTV, RCTI, Trans 7, Indosiar, GTV, NET TV, MNC TV dan ANTV

1. Memaknai Sholat sebagai Perjalanan Isra Miraj 2023

2. Spirit Tahun Baru Hijriyah untuk Menguatkan Ukhuwah Islamiyah, Insaniyah dan Wathaniyah

3. Tahun Baru Islam 1444 Hijriyah: Meningkatkan Keimanan dan Ketakwaan Kepada Allah

4. Isra Miraj 1443 H Hijriyah: Meningkatkan Kualitas Akhlak dan Ibadah Kaum Milenial di Era Digital.

Baca Juga: Auto Sugih! Bakal Untung Mutlak dan Karir Sukses di Februari Tahun 2023, Cek 7 Shio Paling Beruntung

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x