Kumpulan Tema Acara Isra Miraj Tahun 2023, Cocok untuk Masjid sampai Sekolah

- 3 Februari 2023, 21:37 WIB
Kumpulan Tema Acara Isra Miraj Tahun 2023, Cocok untuk Masjid sampai Sekolah
Kumpulan Tema Acara Isra Miraj Tahun 2023, Cocok untuk Masjid sampai Sekolah /Freepik.com

Baca Juga: 7 Tanggal Lahir Wanita Ngrejekeni Pembawa Keberuntungan Rezeki Suami

14. Isra Miraj 1444 H: Menjadikan Isra Miraj Sebagai Momen untuk Memperbanyak Kebaikan kepada Sesama Makhluk

15. Isra Miraj 1444 H: Meningkatkan Generasi Muda yang Tangguh, Cerdas dan Berbudi Luhur

16. Isra Miraj 1444 H: Semangat Menebarakan Narasi Perdamaian dalam Kehidupan Beragama dan Bernegara

17. Isra Miraj 1444 H: Menjadikan Isra Mirah sebagai Momen untuk Menguatkan Cinta pada Rasulullah

Baca Juga: Festival Pecinan 2023: Ada Pertunjukan Barongsai di Cirebon Terbaru Spesial Cap Go Meh

18. Isra Miraj 1444 H:  Meneladani Akhlak dan Budi Pekerti Nabi Muhammad SAW

19. Isra Miraj 1444 H: Mari Tingkatkan Kualitas Ibadah kepada Allah SWT

20. Semangat Isra Miraj untuk Menguatkan Ukhuwah Islamiyah, Ukhuwah Wathaniyah, dan Ukhuwah Insaniyah.

Itulah mengenai kumpulan tema acara untuk peringatan Isra Miraj tahun 2023 yang akan digelar pada sekolah ataupun masjid.***

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x