Apa Itu Childfree? Berikut Perbedaan Childfree dengan Childphobia

- 11 Februari 2023, 20:25 WIB
Apa Itu Childfree? Berikut Perbedaan Childfree dengan Childphobia
Apa Itu Childfree? Berikut Perbedaan Childfree dengan Childphobia /PIXABAY/5921373/

Melansir laman Cleveland Clinic,pedophobia atau pediaphobia adalah ketakutan atau kekhawatiran berlebih terhadap anak-anak,balita hingga bayi.

Orang yang mengalami pedophobia akan memilih untuk menghindar dari anak-anak karena mereka menganggap anak-anak akan menimbulkan kegaduhan dan mengganggu ketenangan dirinya.

Baca Juga: 10 Pilihan Twibbon Cantik Untuk Peringati Hari Persatuan Farmasi 13 Februari 2023

Orang dengan pedophobia akan berusaha keras menghindari tempat yang dikelilingi oleh anak-anak agar mereka mendapat kenyamanan dan ketenangan. 

Demikian penjelasan terkait apa itu childfree dan bagaimana perbedaannya dengan childphobia. Baik childfree maupun childphobia sama-sama hidup tidak berdampingan dengan anak dalam rumah mereka namun secara konsep childfree dan childphobia memiliki perbedaan yang cukup signifikan.***

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x