Kenali 5 Tanda Peringatan Tubuh Mencoba Memberitahu Tentang Kesehatan, Sudah Tahu?

- 1 Juni 2023, 09:33 WIB
Ilustrasi tubuh manusia.   /Kenali 5 Tanda Peringatan Tubuh Mencoba Memberitahu Tentang Kesehatan, Sudah Tahu?
Ilustrasi tubuh manusia. /Kenali 5 Tanda Peringatan Tubuh Mencoba Memberitahu Tentang Kesehatan, Sudah Tahu? /Pixabay/PublicDomainPictures/

 

Dan kemungkinan ada yang salah dengan sistem pencernaan Anda atau kondisi yang mempengaruhi penglihatan atau telinga bagian dalam Anda. 

Menurut Dr. Sharat Honnatti seorang dokter terkenal asal india, mengatakan "Banyak kondisi medis yang dapat menyebabkan pusing, atau kondisi sederhana seperti kecemasan juga dapat menyebabkan pusing”.

Baca Juga: PNS Pria Boleh Poligami, Bolehkah PNS Wanita Menjadi Istri Kedua Menurut Peraturan Pemerintah? 

2. Berkeringat Terlalu Banyak

 

Keringat berlebihan, atau hiperhidrosis, dapat terjadi akibat menopause, obesitas, terlalu banyak olahraga, kecemasan atau stres, dan bahkan makan makanan yang terlalu pedas

Tapi keringat berlebih juga bisa mengindikasikan masalah tiroid, diabetes atau masalah jantung.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x