Rumah Bantuan Pemerintah Akhirnya Ditempati Komunitas Adat Terpencil Aceh Barat

- 25 Oktober 2020, 10:00 WIB
Rumah yang dibangunpemerintah untuk masyarakat KAT Sikundo, Kecamatan Pante Ceureumen, Kabupaten Aceh Barat
Rumah yang dibangunpemerintah untuk masyarakat KAT Sikundo, Kecamatan Pante Ceureumen, Kabupaten Aceh Barat /ANTARA/Teuku Dedi Iskandar/

Bantuan yang sudah diserahkan tersebut masing-masing bantuan jatah hidup (jadup) selama satu tahun penuh bersumber dari APBN dan APBA, kemudian bantuan bibit palawija beserta peralatan kerja, bantuan bibit jagung beserta pupuk.

“Bahkan, Pemerintah Aceh juga sudah menyalurkan bibit tanaman keras berupa bibit tanaman salak, dan masing-masing kepala keluarga mendapatkan 110 bibit,” lanjutnya menambahkan.

Selain itu, seluruh rumah yang ada di KAT Sikundo juga telah dialiri aliran listrik atas kerjasama PT PLN (Persero) wilayah Aceh dengan Dinas Pertambangan Energi Aceh.

Dan untuk kebutuhan mandi cuci kakus (MCK), kata dia, juga sudah dibangun dari dana corporate social responsibility (CSR) PT Mifa Bersaudara, demikian Devi Riansyah. ***

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x