Penggemar Musik Metal Indonesia Berduka Cita, Sosok Irfan 'Rotor' Tutup Usia

16 Februari 2021, 17:14 WIB
Irfan Sembiring, Vokalis Band Rotor /Antara

UTARA TIMES - Dunia musik Indonesia berduka kembali, sosok Irfan Sembiring atau yang dikenal dengan Vokalis Band Rotor tutup usia.

Irfan Rotor merupakan salah satu penggerak skema musim metal di Indonesia.

Irfan dikenal merupakan mantan personel Sucker Head bersama mendiang Krisna J.Sadrach.

Meninggalnya Irfan Rotor dikonfirmasi oleh pengamat musik Stanley Tulung yang merupakan karib dekat dari sang vokalis.

Baca Juga: Deddy Corbuzier Kagum dengan Fiki Naki Belajar Bahasa dari Youtube, 'Rumah Masih Ngontrak,Gimana Mau Kursus'

" Benar (Meninggal" Kata Stanley Tulung sebagaimana dikutip dari Antara.

Terkait penyebab kematian Irfan Rotor, ia belum mengetahui lebih lanjut atas meninggalnya Irfan Rotor.

Belum lama ini, Band Rotor juga telah menulis ulang debut album mereka berjudul "Behind The 8th Bali" dalam piringan hitam.

Baca Juga: Program Kampus Mengajar 2021: Daftar Segera! Banyak Keuntungan, Berikut 8 Program Yang Tersedia

Baca Juga: Tata Cara daftar Akun CPNS 2021 di Sccn.Bkn.Go.Id, Penting !

Nama Irfan Sembiring sangat berpengaruh dalam kancah musik metal Indonesia.

Perjalanan Irfan bersama Rotor yang paling di ingat penggemarnya ialah ketika band pembuka dari konser Metallica pertama di Indonesia pada tahun 1993.***

Editor: Anas Bukhori

Sumber: ANTARA

Tags

Terkini

Terpopuler