Langkah Mudah Mengikuti Program Guru Belajar dan Berbagi: Ayo Guru Belajar

- 9 Juli 2021, 14:34 WIB
Langkah Mudah Mengikuti Program Guru Belajar dan Berbagi: Ayo Guru Belajar
Langkah Mudah Mengikuti Program Guru Belajar dan Berbagi: Ayo Guru Belajar /Foto: Antara/ Destyan Sujarwoko//

UTARA TIMES - Dimasa pandemi ini banyak waktu luang yang bisa dilakukan dirumah salah satunya adalah menambah pengetahuan dan keterampilan dengan mengikuti program guru belajar dan berbagi.

Guru belajar dan berbagi hadir sebagai tenpat bertemumya guru-guru hebat dari berbagai bidang yang tersebar diseluruh Indonesia dengan kemampuan yang beraneka ragam.

Untuk itu, simaklah langkah-langkah mudah untuk mendaftar diportal Ayo Guru Belajar dengan mempersiapkan alat tulis seperti buku dan pulpen jika diperlukan untuk dicatat.

Baca Juga: Presiden Indonesia Joko Widodo Mengucapkan Terimakasih Kepada Para Tenaga Kesehatan dan Relawan

"Ayo simak langkah-langkah mudah mendaftar di portal Ayo Guru Belajar untuk mengikuti beragam seri belajar yang tersedia." Tulis @ditjen.gtk.kemdikbud.

Berikut adalah langkah mudah mengikuti program guru belajar dan berbagi: Ayo guru belajar, adalah sebagai berikut.

1. Peserta wajib memiliki akun SIMPKB (akun@guruku.id).

Baca Juga: Kumpulan Contoh Soal TKW Dilengkapi dengan Kunci Jawaban Untuk Siap Hadapi CPNS 2021

2. Jika belum memiliki akun SIMPKB, lihat panduan di tautan bit.ly/panduanSIMPKB.

3. Kunjungi laman gurubelajardanberbagi.kemdikbud.go.id lalu pilih AYO GURU BELAJAR.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah