Cara Dapat Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud untuk Pelajar dan Pengajar!

- 4 Agustus 2021, 16:30 WIB
 Cara Dapat Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud untuk Pelajar dan Pengajar!
Cara Dapat Kuota Internet Gratis dari Kemdikbud untuk Pelajar dan Pengajar! /

UTARA TIMES – Artikel ini akan memberikan cara untuk mendapatkan kuota internet gratis dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud) untuk pelajar dan pengajar.

Kuota internet gratis tersebut dibagikan Kemdikbud untuk mendukung para pelajar serta pengajar agar tetap semangat melakukan kegiatan pembelajaran secara jarak jauh.

Dalam hal ini, tentunya kuota internet gratis dari Kemdikbud sangat diperlukan mengingat pembelajaran pada masa PPKM menggunakan beberapa aplikasi yang menyedot banyak paket data.

Baca Juga: Dugaan Kasus Korupsi di Pemerintah Kabupaten Indramayu, Dedi Mulyadi Dipanggil KPK Sebagai Saksi

Seperti diketahui sebelumnya, pemerintah menyediakan anggaran untuk bantuan kuota internet sampai 15 GB selama masa PPKM diterapkan.

Pada periode Agustus sampai Desember 2021, pemerintah menetapkan target agar dapat menjangkau 38,1 juta peserta didik dan tenaga pendidik.

Sebelumnya, bantuan kuota internet gratis telah diberikan pada periode Januari sampai Mei 2021 dengan anggaran Rp 3 triliun. Periode kali ini, anggaran bertambah menjadi Rp 5,54 triliun.

Baca Juga: Netflix Dokumentasikan Peluncuran Roket SpaceX dengan Judul ‘Countdown: Inspiration4’ Tayang September

Lantas bagaimana cara mendapatkan kuota internet gratis dari Kemdikbud? Simak di bawah ini.

Tri: melalui aplikasi Bima+ atau hubungi nomor *123*10*3#.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: indonesia.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah