Jadwal Vaksin Gratis Kabupaten Karawang Agustus hingga September, Kuota 100 ribu Dosis Bagi Keluarga 

- 29 Agustus 2021, 20:10 WIB
Ilustrasi Jadwal Vaksin Gratis Kabupaten Karawang Agustus hingga September
Ilustrasi Jadwal Vaksin Gratis Kabupaten Karawang Agustus hingga September /pixabay/wiz_pixs/

UTARA TIMES – Simak jadwal vaksin gratis Kabupaten Karawang Agustus hingga september berikut. Kali ini program vaksin COVID-19 bagi keluarga kembali berlanjut.

Jadwal vaksin gratis Kabupaten Kawarang Agustus hingga September terbentuk melalui kerja sama Dinas Kesehatan, Diskominfo, DPPKB, Pengurus Cabang IBI, puskesmas pemerintah kecamatan, serta desa dan kelurahan.

Jadwal vaksin gratis Kabupaten Karawang Agustus hingga September pada dasarnya merupakan program vaksin untuk keluarga.

Baca Juga: GRATIS! Jadwal Vaksin Bandung 5 September 2021, AstraZeneca Dosis 1, Simak Penjelasannya

Dalam praktiknya, program vaksin ditujukan untuk anggota keluarga dengan usia di atas 12 tahun. Tidak hanya itu, program vaksin untuk keluarga juga dilaksanakan di Puskesmas se-Kabupaten Karawang dan Praktek Mandiri Bidan (PMB).

Rencananya program vaksin keluarga akan berlangsung dengan kuota 100 ribu dosis.

Dilansir dari laman Instagram Diskominfo Kab Karawang, berikut informasi lengkap untuk jadwal vaksin keluarga.

Jenis

Sinovac Dosis 1

Halaman:

Editor: Mutohirin

Sumber: Diskominfo Karawang


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah