Info Lokasi Pendaftaran Rekrutmen Bintara TNI AD 2022, Lengkap dengan Panduan Daftar Online TNI Tahun Ini

- 24 Januari 2022, 11:05 WIB
Ilustrasi prajurit TNI/Info Lokasi Pendaftaran Rekrutmen Bintara TNI AD 2022, Lengkap dengan Panduan Daftar Online TNI Tahun Ini
Ilustrasi prajurit TNI/Info Lokasi Pendaftaran Rekrutmen Bintara TNI AD 2022, Lengkap dengan Panduan Daftar Online TNI Tahun Ini //Instagram.com/@tni_angkatan_darat/

10. KODAM XIV/HSN
- KODAM XIV/HSN MAKASAR, JL. URIP SUMOHARJO KM 7 MAKASSAR, 0411-853108
- KOREM 141/TP BONE, JL. ORDE BARU NO 6 WATAMPONE BONE, 0481-21076
- AJENREM 142/TTG PAREPARE, JL VETERAN NO 1 KEL UJUNG SABBANG KEC UJUNG KOTA PAREPARE SULSEL 0421-23117
- AJENREM TIPE “B” 143/HO KENDARI, JL. DRS H ABD SILONDAE 41 KENDARI, 0401-321444

Wilayah Maluku
11. KODAM XVI/PTM
- AJENDAM XVI/PTM AMBON, JL AJEN NO 1 BATU GAJAH AMBON, 0911-313537
- KOREM 152/BBL TERNATE, JL. PIPIT NO 30 BELAKANG BENTENG TERNATE MALUKU UTARA, 0921-328006

Wilayah Papua
12. KODAM XVII/CEN
- AJENDAM XVII/CEN JAYAPURA, JL. DIPONEGORO KEL. GURABESI JAYAPURA UTARA, 0967-533854
- AJENREM 173/PVB BIAK, JL MAJAPAHIT GG TRIKORA 1 NO 9 BELAKANG RRI BIAK, 0981-21471
- KOREM 174/ATW MERAUKE, JL. LB MOERDANI TANAH MIRING MERAUKE PAPUA, 0971-321707

Baca Juga: 16 Besar Piala Afrika: Prediksi Senegal vs Cape Verde, Head to Head, 25 Januari 2022

13. KODAM XVIII/KSR
- KODAM XVIII/KSR MANOKWARI, JL. TRIKORA ARFAI MANOKWARI PAPUA BARAT
- KOREM 171/PVT SORONG, JL PRAMUKA 1 SORONG, 0951-331405

Wilayah DKI Jakarta
14. KODAM JAYA JAKARTA, JL MAYJEN SUTOYO NO 5 CILILITAN JAKTIM, 021-8091114

Wilayah Aceh
15. KODAM IM BANDA ACEH
- KODAM IM BANDA ACEH, JL NYAK ADAM KAMIL II NO B1 BANDA ACEH, 0651-266786
- KOREM 011/LW LHOKSEUMAWE, JL ISKANDAR MUDA NO 5 LHOKSEUMAWE KAB ACEH UTARA 0645-43196
- KOREM 012/TU MEULABOH, JL. ALUE PEUNYARING DESA UJONG TANOH DARAT KEC MEUREBO KAB ACEH BARAT 0655-7556010

Adapun panduan daftar online Bintara TNI AD 2022 sebagai berikut :

Baca Juga: Hasil Pertandingan Liga Spanyol: Real Madrid vs Elche Berakhir Imbang, Blaugrana Curi Poin di Menit Akhir

1. Isi data-data Anda dengan benar dan jujur demi kebaikan bersama.
- Nama lengkap
- Isi tempat tanggal lahir
- Siapkan KTP, Isi Nomor Induk Kependudukan (NIK)
- Isi form jenis kelamin
- dan yang terakhir sertakan email aktif
- lalu klik daftar
2. Password akan ditampilkan setelah Anda mengisi form dengan benar.
3. Pastikan alamat email yang Anda masukkan adalah email yang aktif, karena password juga akan dikirimkan ke alamat email yang Anda masukkan.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Rekrutmen TNI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah