Pendaftaran Penerimaan Polri 2022 Segera Dibuka, Cek Persyaratan dan Tata Cara Daftarnya

- 13 Februari 2022, 13:57 WIB
Pendaftaran Penerimaan Polri 2021
Pendaftaran Penerimaan Polri 2021 /Instagram dan ranmahasiswabaru.web.id/
  • Mendapat persetujuan/rekomendasi dari kepala instansi yang bersangkutan;
  • Bersedia diberhentikan dari status pegawai/karyawan, bila diterima dan mengikuti pendidikan pembentukan Bintara Polri;
  • Pendaftara calon peserta dilaksanakan di panda (Polda) sesuai dengan Kartu Tanda Penduduk (KTP)/Kartu Keluarga (KK);

j. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah NKRI dan bersedia ditugaskan pada semua bidang tugas Kepolisian;

k. Khusus siswa Bintara polri yang bersumber dari penerimaan proaktif ketegori penguatan kekuatan (affirmative action) ditempatkan/ditugaskan kembali pada Polsek/ polsubsektor daerah asal paling singkat 10 tahun

l. Khusus siswa bintara Polri yang bersumber dari penerimaan proaktif kategori talent scouting ditempatkan sesuai dengan kualifikasi talent contoh untuk prestasi olahraga maka akan penempatan diarahkan di satker SDM Polda bagwatpers.

Baca Juga: Syair Pram di Film Kukira Kau Rumah Buat Penonton Jantung Berdebar: Hari yang Berkesan

Dan berikut Persyaratan fisik dalam penerimaan Polri 2022:

  1. Tinggi badan minimal (dengan berat badan seimbang menurut ketentuan yang berlaku):
  2. Pria : 162 cm;
  3. Wanita : 157 cm;
  4. khusus Etnis Melanesia (Polda Papua dan Papua Barat):
    1) Pria : 160 cm;
    2) Wanita : 155 cm;

Baca Juga: Liga Inggris: Prediksi Newcastle United vs Aston Villa, Head to Head, Tanding 13 Februari 2022

Tata cara pendaftaran penerimaan Polri 2022 sampai saat ini belum resmi dibuka oleh instansi Polri 2022 sendiri, namun pastikan jangan sampai tertinggal informasi seputar penerimaan Polri 2022 di laman resmi: penerimaan.polri.go.id***

 

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Penerimaan Polri


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah