Baru Terjadi, Lokasi Pusat Gempa Hari Ini SULUT, Kamis 21 April 2022, BMKG Beri Saran Hal Ini

- 21 April 2022, 05:32 WIB
Baru Terjadi, Lokasi Pusat Gempa Hari Ini SULUT, Kamis 21 April 2022, BMKG Beri Saran Hal Ini
Baru Terjadi, Lokasi Pusat Gempa Hari Ini SULUT, Kamis 21 April 2022, BMKG Beri Saran Hal Ini /Bmkg/

UTARA TIMES- Informasi lokasi pusat gempa hari ini terjadi di wilayah Sulawesi Utara (Sulut), Kamis, 21 April 2022.

Pusat gempa hari ini di Sulut berlangsung pada pukul 05.02WIB di kedalaman 24 km.

Menurut BMKG, lokasi pusat gempa hari ini di Sulut terjadi Pada 6 km Tenggara Melonguane - Sulawesi Utara.

BMKG memberikan arahan jika pusat gempa hari ini tidak berpotensi Tsunami.

Baca Juga: Titik Pusat Gempa Hari ini Sulteng, 20 April 2022, Diguncang Magnitudo 5.0

" Info Gempa Mag:5.2, 21-Apr-22 05:02:47 WIB, Lok:3.94 LU, 126.68 BT (6 km Tenggara MELONGUANE-SULUT), Kedlmn:24 Km," Kata BMKG

Lebih lanjut, Pusat gempa hari ini memiliki kekuatan Magnitudo 5,2 dengan lokasi kordinat Lok:3.94 LU, 126.68 BT.

Baca Juga: 19 Twibbon Hari Kartini 2022 Gratis, Keren dengan Gambar Kartun, Peringati Hari Kartini 21 April 2022

Saran BMKG untuk warga sekitar agar berhati-hati terhadap gempabumi susulan yang mungkin terjadi

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: BMKG


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x