Niat Zakat Fitrah Lengkap Tulisan Arab, Latin, Terjemah Dan Besaran Yang Harus Dikeluarkan

- 30 April 2022, 17:00 WIB
Niat Zakat Fitrah Lengkap Tulisan Arab, Latin, Terjemah Dan Besaran Yang Harus Dikeluarkan
Niat Zakat Fitrah Lengkap Tulisan Arab, Latin, Terjemah Dan Besaran Yang Harus Dikeluarkan /Pixabay

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِﻋَﻦْ ﺑِﻨْﺘِﻲْ … ﻓَﺮْﺿًﺎ ﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

Nawaytu An Ukhrija Zakaata Al-fitri ‘an Binti Fardhan Lillahi Ta’ala

Baca Juga: Apa Bacaan Niat Zakat Fitrah Untuk Anak Laki-Laki dan Perempuan? Lengkap Penjelasan Takaran Zakat Fitrah  

Artinya : "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku (sebut nama), fardhu karena Allah Taala."

4.Niat zakat fitrah untuk anak laki-laki

ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻭَﻟَﺪِﻱْ … ﻓَﺮْﺿًﺎ ﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ

Nawaytu An Ukhrija Zakaata Al-fitri ‘an Waladi Fardhan Lillahi Ta’ala

Artinya : "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku (sebut nama), fardhu karena Allah Taala".

Baca Juga: 8 Golongan yang Berhak Menerima Zakat, Disertai Niat Zakat Fitrah untuk Anak Laki-laki yang Belum Baligh

5.Niat zakat fitrah untuk keluarga

Halaman:

Editor: Nurmaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah