Ternyata Ada Peristiwa Ini Tanggal 24 Juni 2022 di Bumi, Ini Penjelasan Fenomena Planet Sejajar

- 23 Juni 2022, 15:35 WIB
Ternyata Ada Peristiwa Ini Tanggal 24 Juni 2022 di Bumi, Ini Penjelasan Fenomena Planet Sejajar
Ternyata Ada Peristiwa Ini Tanggal 24 Juni 2022 di Bumi, Ini Penjelasan Fenomena Planet Sejajar /PIXABAY/0fj125gk87

UTARA TIMES - Perlu diketahui ada peristiwa ini pada 24 Juni 2022? yakni akan terjadi fenomena langka yang dapat dijumpai manusia di muka bumi.

Dalam catatan sejarah disebutkan bahwa terakhir kali 5 planet berada dalam posisi sejajar adalah pada Desember 2004.

Lalu ada peristiwa ini yang akan terjadi pada 24 Juni 2022, yakni umat manusia dapat melihat fenomena atau peristiwa astronomi yang sangat langka yakni 5 planet akan berada dalam posisi sejajar.

Baca Juga: Profil Biodata Prilly Latuconsina, Reza Rahadian dan Estelle Linden: Pemain My Lecturer My Husband Season 2

Sebagai informasi kelima planet itu hanya akan tampak sejajar ketika dilihat dari Bumi, namun dalam tata surya, kelima planet itu sebenarnya tidak dalam posisi sejajar.

Diketahui bahwa kelima planet itu juga cukup terang untuk dilihat dengan mata telanjang. Kelimanya akan muncul berurutan, mulai dari yang terdekat hingga yang terjauh dengan matahari.

Bahkan sejak awal Juni, para pengamat langit dapat melihat 5 planet terdekat dari Bumi secara berturut-turut dengan mata telanjang fenomena planet sejajar yang akan terjadi pada 24 Juni 2022.

Baca Juga: Bagaimana Cara Melihat Fenomena Planet Sejajar 24 Juni 2022? Simak Penjelasannya Berikut

Kemudian dalam fenomena planet sejajar ini Bulan juga akan terlihat sejajar dengan planet-planet itu, Bulan akan berada di antara Venus dan Mars pada tanggal 24 Juni 2022 

Kemudian, pada tanggal 3 dan 4 Juni, jarak antara Merkurius dan Saturnus hanya 91 derajat saja, untuk itu perlu mengetahui fenomena langka tersebut.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x