18 September 2022 Hari Apa, Memperingati Apa? Ada Peringatan Hari Pemantauan Air Sedunia dan Peringatan Dunia

- 17 September 2022, 18:50 WIB
Ilustrasi terkait 10 destinasi objek wisata yang eksotik dan banyak dikunjungi di Pangandaran Jawa Barat/Tangkap Layar/Youtube Wisata Tanah Air.
Ilustrasi terkait 10 destinasi objek wisata yang eksotik dan banyak dikunjungi di Pangandaran Jawa Barat/Tangkap Layar/Youtube Wisata Tanah Air. /

UTARA TIMES – Berikut informasi tanggal 18 September 2022, apakah ada peringatan pada hari tersebut?

Tanggal 18 September 2022 rupanya ada peringatan Hari Pemantauan Air Sedunia dan ada Hari Panda Mata Merah Internasional.

Tanggal 18 September 2022 sendri jatuh pada hari Minggu, dimana dalam kalender jawa masuk dalam weton Minggu Pahing dengan neptu 14.

Hari Pemantauan Air Sedunia yang diperingati setiap tanggal 18 September ini, ditetapkan sebagai bentuk kesadaran public akan pentingnya air bagi kehidupan.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini Sabtu 17 September 2022, Lengkap dengan Keterangan Pasaran, Wuku dan Weton

Hari Pemantauan Air Sedunia pertama kali ditetapkan pada tahun 2003, yakni oleh Yayasan Air Bersih Amerika (ACWF).

Pada hari ini, mereka akan melakukan pemantauan menggunakan kit pengujian air untuk menguji kandungan oksigen terlarut, keasaman, suhu, dan kejernihan.

Dengan adanya Hari Pemantauan Air Sedunia diharapkan dapat mendidik masyarakat tentang sumber air dan hal yang harus dilakukan untuk menjaga sumber air mereka secara teratur.

Selain ada Hari Pemantauan Air Sedunia, pada tanggal 18 September juga rupanya ada peringatan Hari Panda Mata Merah Internasional.

Halaman:

Editor: Dwi Maratus Sholihah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah