Bagaimana Kondisi Stok Beras Nasional? Berikut Informasi Kementan

- 18 Oktober 2022, 04:40 WIB
Ilustrasi beras. Bagaimana Kondisi Stok Beras Nasional? Berikut Informasi Kementan /Pixabay/lightluna94
Ilustrasi beras. Bagaimana Kondisi Stok Beras Nasional? Berikut Informasi Kementan /Pixabay/lightluna94 /

Selanjutnya yakni Sulawesi yang berkontribusi 13,39 persen untuk memproduksi beras 4,30 juta ton.

Daerah penghasil beras terbesar yakni Sulawesi Selatan. Kontribusi selanjutnya yakni sebesar 5,22 persen dari Bali dan Nusa Tenggara yang mencapai 1,67 juta ton dengan daerah produsen beras terbesar yaitu Nusa Tenggara Barat.

Terakhir yakni Kalimantan yang berkontribusi 4,26 persen dengan produksi beras 1,37 juta ton serta Maluku dan Papua sebesar 0,59 persen yang memproduksi 0,19 juta ton.

Demikian informasi mengenai kondisi stok beras nasional yang disampaikan oleh Kementan RI.***

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah