Kapan Pelaksanaan Sidang Isbat 2023 disiarkan? Simak Jadwal Resmi Kemenag Tentukan 1 Ramadhan

- 21 Maret 2023, 10:30 WIB
Ilustrasi / Kapan Pelaksanaan Sidang Isbat 2023 disiarkan? Simak Jadwal Resmi Kemenag Tentukan 1 Ramadhan
Ilustrasi / Kapan Pelaksanaan Sidang Isbat 2023 disiarkan? Simak Jadwal Resmi Kemenag Tentukan 1 Ramadhan /Tangkapan layar Youtube Kementerian Agama

 

Sidang Isbat akan dihadiri oleh beberapa perwakilan dari ormas Islam kedutaan besar negara sahabat, LAPAN, BRIN, BMKG, dan Unifikasi Kalender Hijriyah Kemenag.

Biasanya sidang Isbat akan digelar saat menjelang akhir bulan Sya’ban termasuk pada tahun 1444 Hijriyah ini akan kembali diadakan.

Baca Juga: Sebentar Lagi! Ternyata Ini Sinopsis Sinetron Ramadhan 2023 Para Pencari Tuhan Jilid 16, Ada 4 Remaja Punk

Tepatnya dalam kalender nasional, Sidang Isbat akan dilaksanakan pada hari Rabu, 22 Maret 2023.

 

Hal ini juga dijelaskan oleh Dirus Agama Islam dan Pembinaan Syariah Kemenag Adib saat berada di Jakarta 8 Maret 2023 lalu.

“Seperti biasa, sidang Isbat awal Ramadhan akan kita laksanakan setiap 29 Sya’ban tahun ini bertepatan dengan hari Rabu, 22 Maret 2023” katanya dilansir Utara Times dari Pikiran Rakyat

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x