Gempa Terbaru Bantul Yogyakarta Hari Ini Jumat, 30 Juni 2023 Mag: 6,4, BMKG Sarankan Hal Ini

- 30 Juni 2023, 20:13 WIB
UTARA TIMES – Berikut informasi gempa terbaru Bantul, Yogyakarta hari ini Jumat, 30 Juni 2023. BMKG baru saja menginformasikan bahwa telah terjadi gempa pada pukul 19.57 WIB berkekuatan Mag: 6,4 di Kabupaten Bantul. Sementara itu, titik pusat gempa berada pada 86 km Baratdaya Padang Sidempuan atau 8
UTARA TIMES – Berikut informasi gempa terbaru Bantul, Yogyakarta hari ini Jumat, 30 Juni 2023. BMKG baru saja menginformasikan bahwa telah terjadi gempa pada pukul 19.57 WIB berkekuatan Mag: 6,4 di Kabupaten Bantul. Sementara itu, titik pusat gempa berada pada 86 km Baratdaya Padang Sidempuan atau 8 /BMKG

UTARA TIMES – Berikut informasi gempa terbaru Bantul, Yogyakarta hari ini Jumat, 30 Juni 2023.

BMKG baru saja menginformasikan bahwa telah terjadi gempa pada pukul 19.57 WIB berkekuatan Mag: 6,4 di Kabupaten Bantul.

Sementara itu, titik pusat gempa berada pada 86 km Baratdaya Padang Sidempuan atau 8.63 LS – 110.08 BT dengan kedalaman 25 km.

BMKG pun telah mengimbau kepada masyarakat agar tetap hati-hati dengan gempa susulan yang mungkin terjadi.

Baca Juga: Titik Pusat Gempa Pulau Karatung Sulawesi Utara, Kamis 29 Juni 2023 Mag: 5,0 BMKG Sarankan Hal Ini

BMKG juga memberikan saran bahwa gempa ini dirasakan agar diteruskan ke masyarakat.

Adapun informasi yang dibagikan BMKG mengatakan bahwa gempa ini tidak berpotensi tsunami.

Disclaimer: adapun dalam beberapa menit pertama gempa, parameter gempa dapat berubah-ubah dan boleh jadi belum akurat, kecuali telah dianalisis ulang.

Baca Juga: Bacaan Niat Sholat Idul Adha 2023, Lengkap dengan Artinya

Demikian informasi tentang gempa terbaru Bantul Yogyakarta hari ini Jumat, 30 Juni 2023.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x