Simulasi Kredit Honda Beat Street 2023, DP Mulai Rp.1 Juta dan Cicilan Paling Murah Rp.200.000

- 20 Februari 2023, 09:45 WIB
Simulasi Kredit Honda Beat Street 2023, DP Mulai Rp.1 Juta dan Cicilan Paling Murah Rp.200.000
Simulasi Kredit Honda Beat Street 2023, DP Mulai Rp.1 Juta dan Cicilan Paling Murah Rp.200.000 /

 

UTARA TIMES - Simak simulasi kredit Honda beat street 2023 ini dengan DP mulai dari Rp.1 juta sampai cicilan paling murah Rp.200.000. Simak simulasi ini sebelum kamu membelinya.

Honda Beat Street 2023 merupakan salah satu model motor matic kelas crossover uang memiliki pasar yang besar. Selain itu motor ini juga di nilai memiliki fitur dan juga harga yang kompetitif.

Di bandrol dengan harga Rp.18.380.000, berapa harga Honda Beat Street jika kamu ambil secara kredit dengan jumlah bunga sebesar 8%, uang muka rendah, dan juga jangka tenor yang panjang?

 

Honda Beat Street 2023 sudah mengandalkan lampu LED untuk bagian depannya. Selain itu, spedometernya sudah mengusung layar full digital. Berbeda dengan motor beat lain yang masih memakai analog.

Baca Juga: Cara Membuat Bolu Pisang yang Lembut dan Gak Seret Waktu di Makan, Bisa Jadi Cemilan Sekaligus ide Jualan

Pada laci penyimpanan Honda Beat Street 2023 satu ini tersedia soket charger 12 volt yang tersimpan di dalam dashboard tertutup. Lalu selebihnya sama seperti fitur generasi tahun lalu, 2022.

Motor Honda Beat Street 2023 ini mengusung dapur pacu yang memiliki kapasitas 109,5 CC SOHC 2 katup, eSP, dan berpendingin udara.

Selain itu, mesinnya dapat menghasilkan tenaga sebesar 9 PS di 7500 RPM dan torsi maksimal 9,3 Nm pada 5.500 RPM.

 

Kalian sudah mengenal spesifikasi matic crossover dengan singkat. Sekarang, mari lihat simulasi kredit Honda Beat Street 2023, DP mulai Rp.1 juta sampai cicilan paling murah Rp.200.000.

Harga Honda Beat Street CBS Rp18.380.000 OTR Jakarta.

Baca Juga: Keutamaan Bulan Syaban yang Memiliki Keistimewaan Luar Biasa, Salah Satunya Perbanyak Amalan pada Nisfu Syaban

1) Untuk uang muka 10%: Rp1.840.000

- Tenor dalam 1 tahun: Rp1.440.000

- Tenor dalam 2 tahun: Rp747.987

- Tenor dalam 3 tahun: Rp518.253

· Tenor dalam 4 tahun: Rp403.750

2) Untuk uang muka 15%: Rp2.760.000

 

- Tenor dalam 1 tahun: Rp1.360.000

- Tenor dalam 2 tahun: Rp706.432

- Tenor dalam 3 tahun: Rp489.461

- Tenor dalam 4 tahun: Rp381.320

Baca Juga: Sejarah Awal Berdirinya Kota Banjar yang Diperingati Setiap 21 Februari

3) Untuk uang muka 20%: Rp3.680.000

- Tenor dalam 1 tahun: Rp1.280.000

- Tenor dalam 2 tahun: Rp664.877

- Tenor dalam 3 tahun: Rp460.669

- Tenor dalam 4 tahun: Rp358.889

 

4) Untuk uang muka 25%: Rp4.590.000

- Tenor dalam 1 tahun: Rp1.200.000

- Tenor dalam 2 tahun: Rp623.322

- Tenor dalam 3 tahun: Rp431.877

Baca Juga: Info Pemesanan Tiket Kereta Api Lebaran 2023, Cek Ketentuan dan Link Resminya!

- Tenor dalam 4 tahun: Rp336.458

5) Untuk uang muka 30%: Rp5.510.000

- Tenor dalam 1 tahun: Rp1.120.000

- Tenor dalam 2 tahun: Rp581.767

- Tenor dalam 3 tahun: Rp403.085

- Tenor dalam 4 tahun: Rp314.028

6) Untuk uang muka 35%: Rp6.430.000

 

- Tenor dalam 1 tahun: Rp1.040.000

· Tenor dalam 2 tahun: Rp540.212

· Tenor dalam 3 tahun: Rp374.294

· Tenor dalam 4 tahun: Rp291.597

7) Untuk uang muka 40%: Rp7.350.000

Baca Juga: Sejarah Awal Berdirinya Kota Banjar yang Diperingati Setiap 21 Februari

- Tenor dalam 1 tahun: Rp959.099

-Tenor dalam 2 tahun: Rp498.658

- Tenor dalam 3 tahun: Rp345.502

- Tenor dalam 4 tahun: Rp269.167

8) Untuk uang muka 45%: Rp8.270.000

- Tenor dalam 1 tahun: Rp879.174

 

- Tenor dalam 2 tahun: Rp457.103

- Tenor dalam 3 tahun: Rp316.710

- Tenor dalam 4 tahun: Rp246.738

Disclaimer: simulasi kredit Honda Beat Street 2023 di atas sebagai gambaran saja. Untuk ketentuan harga di lapangan berbeda mengikuti ketentuan wilayah, dealer, besar bunga dan juga kebijakan leasing.

Maka itulah simulasi kredit Honda Beat Street 2023 DP mulai dari Rp.1 juta sampai cicilan paling murah Rp.200.000.***

 

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x