Bantuan Pendidikan Baznas Bazis DKI Jakarta 2021 Dibuka, Berikut Link Pendaftarannya

20 September 2021, 10:55 WIB
Ilustrasi beasiswa. Bantuan Pendidikan Baznas Bazis DKI Jakarta 2021 Dibuka, Berikut Link Pendaftarannya /Pexels/Armin Rimoldi

UTARA TIMESBerikut link pendaftaran bantuan pendidikan Baznas Bazis DKI Jakarta 2021 yang dibuka hingga 1 Oktober mendatang.

Link pendaftaran bantuan pendidikan Baznas Bazis DKI Jakarta 2021 akan dilampirkan di akhir artikel.

Namun, sebelum mengakses link pendaftaran bantuan pendidikan Baznas Bazis DKI Jakarta 2021, ada baiknya memahami syarat dan ketentuan yang berlaku.

Baca Juga: Update Jadwal Pencairan Dana PIP 2021 untuk SD, SMP, SMA, SMK, Segara Intip Status Penerima

Dilansir dari laman Instagram Bantuan Biaya Pendidikan, syarat program ini adalah sebagai berikut:

1. KTP DKI Jakarta

2. Termasuk mahasiswa aktif D3 atau S1 sederajat

3. Termasuk mahasiswa semester 1-7

Baca Juga: Baru UPDATE! 11 Kode Redeem FF Belum Digunakan 20 September 2021: Senjata, SG Ungu, Emote, dan Diamond

4. Berasal dari keluarga yang tidak mampu

5. Beragama Islam

6. Sedang tidak menerima beasiswa lain. Misalnya KJMU dan KIP

7. Usia maksimal 30 tahun

8. Belum menikah

Dalam praktiknya pendaftaran Baznas Bazis DKI Jakarta dibuka sejak tanggal 18 September 2021 kemarin dan ditutup pada 1 Oktober mendatang.

Kemudian akan diumumkan seleksi berkas, tahap wawancara, pengmuman akhir, pembuatan rekening, pra pembinaan, dan pembinaan 1.

Apabila Anda termasuk mahasiswa yang memenuhi syarat dan ketentuan, segera daftar Baznas Bazis DKI Jakarta 2021 menggunakan link yang dilampirkan di akhir artikel.

Adapun link pendaftaran bantuan pendidikan Baznas Bazis DKI Jakarta 2021 ada di sini.***

Editor: Nur Umar

Tags

Terkini

Terpopuler