Yuk, Belajar Kata Kunci Iklan dalam Buku Tema 3 Kelas 5 SD Halaman 5, dari Contoh hingga Penjelasan

- 6 September 2021, 04:40 WIB
Yuk, Belajar Kata Kunci Iklan dalam Buku Tema 3 Kelas 5 SD, dari Contoh hingga Penjelasan
Yuk, Belajar Kata Kunci Iklan dalam Buku Tema 3 Kelas 5 SD, dari Contoh hingga Penjelasan /buku tematik/

Pencarian kata kunci yang terdapat dalam iklan yang ada pada halaman 3 diantaranya ada makanan sehat, bergizi, hidup sehat, sayur, buah.

Ciri-ciri sebuah kata kunci adalah kata-kata atau frase sering muncul di dalam sebuah teks atau dokumen, dianggap sebagai kata-kata penting dan sangat berkaitan dengan topik.

Alasanku memilih kata tersebut sebagai kata kunci iklan adalah, kata atau frase tersebut sering muncul dalam setiap teks yang ada pada gambar iklan.

Kesimpulan mengenai kata kunci adalah sebagai berikut:

Kata-kata kunci (keywords) merupakan kata-kata atau frase yang penting dan sering muncul di dalam sebuah teks atau dokumen.

Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 5 SD Tema 2 Subtema 2 Halaman 54 dan 55, Belajar Menggunakan Kata Tanya

Kata-kata kunci juga terdapat di dalam judul, abstrak, dan isi tulisan. Pada setiap halaman dokumen atau web terdapat kata-kata kunci yang dianggap sebagai kata-kata penting.

Dalam pencarian informasi (information searching) kata-kata kunci sangat berguna untuk memulai pencarian.

Dalam pencarian informasi, kata-kata kunci dapat diperluas atau dipersempit agar informasi yang dicari tepat sasaran. Kata-kata kunci dapat dikembangkan dan dipersempit melalui kata-kata lain yang berkaitan dengan topik.

Itulah beberapa kunci jawaban Tema 3 kelas 5 SD Subtema 1 halaman 5 yang dapat adik-adik diskusikan dengan teman kelas ataupun dengan orang tua.***

Halaman:

Editor: Nurmaya

Sumber: Buku Tematik


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah