Organ Penyusun Sistem Pernapasan Manusia Beserta Fungsinya, Simak Penjelasannya Berikut

- 17 September 2021, 05:00 WIB
Ilustrasi Organ Penyusun Sistem Pernapasan Manusia Beserta Fungsinya, Simak Penjelasannya Berikut
Ilustrasi Organ Penyusun Sistem Pernapasan Manusia Beserta Fungsinya, Simak Penjelasannya Berikut /Tangkap layar buku tematik tema 2 kelas 5 SD MI

UTARA TIMES – Terdapat organ penyusun sistem pernapasan pada manusia. Sistem pernapasan tersebut memiliki fungsi masing-masing.

Dalam artikel ini akan dijelaskan organ penyusun sistem pernapasan manusia beserta fungsi-fungsinya.

Sistem pernapasan manusia terdiri dari beberapa organ. Jadi, terdapat organ penyusun pernapasan pada manusia yang tidak hanya mengandalkan organ hidung saja.

Baca Juga: Mekanisme Inspirasi dan Ekspirasi pada Sistem Pernapasan Manusia, Begini Penjelasannya

Simak informasi selengkapnya mengenai organ penyusun sistem pernapasan manusia beserta fungsinya di bawah ini, sebagaimana dirangkum Utara Times dari berbagai literatur IPA.

1. Hidung: berfungsi menyaring

Fungsi dari organ pernapasan yang satu ini adalah untuk menyaring partikel debu atau kotoran yang masuk bersama udara.

Hidung juga dapat menyaring udara yang memerangkap benda asing (bakteri, virus, dst) yang terhirup saat bernapas.

Organ pernapasan ini juga berguna untuk menyamakan suhu udara yang terhirup dari luar dengan suhu tubuh atau menghangatkan udara yang masuk ke paru-paru.

Halaman:

Editor: Mutohirin

Sumber: Literatur IPA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah