Lupa Nomor Token Daftar PPDB DKI Jakarta 2022-2023? Simak Jalan Keluarnya di Sini

- 23 Mei 2022, 19:30 WIB
Lupa Nomor Token Daftar PPDB DKI Jakarta 2022-2023? Simak Jalan Keluarnya di Sini
Lupa Nomor Token Daftar PPDB DKI Jakarta 2022-2023? Simak Jalan Keluarnya di Sini /Tangkap layar disdik.jabarprov.go.id

 

UTARA TIMES – Berikut ini penjelasan bagi calon peserta didik baru yang lupa nomor token daftar PPDB DKI Jakarta 2022-2023.

Seperti diketahui bahwa proses pendaftaran PPDB DKI Jakarta 2022-2023 dilaksanakan secara online.

Para calon peserta didik baru mendaftar melalui situs resmi PPDB DKI Jakarta 2022-2023 yakni ppdb.jakarta.go.id.

Namun patut dicatat, bahwa nomor PIN atau Token daftar didapatkan melalui pengajuan akun terlebih dahulu. Karena pada praktiknya, bagi yang tidak melakukan pengajuan akun PPDB DKI Jakarta 2022-2023 tidak dapat melakukan pendaftaran.

Baca Juga: PPDB DKI Jakarta 2022 SMP Dibuka Hari Ini, Simak Dokumen yang Harus Disiapkan untuk Pendaftaran

Baca Juga: Update Tanggal Libur Kenaikan Kelas Semester 2 Tahun 2022 Berikut Jadwal Lengkapnya Untuk Wilayah Jawa Barat

PIN atau Token tersebut yang akan digunakan calon peserta didik baru untuk login ke menu pendaftaran PPDB DKI Jakarta 2022-2023.

Namun bagaimana apabila calon peserta didik baru lupa nomor token daftar? Tidak usah khawatir begini jalan keluarnya.

Berdasarkan proses tahun-tahun sebelumnya, bahwa apabila orang tua calon peserta didik atau calon siswa lupa untuk menyimpan PIN/Token, hal tersebut bisa diatasi dengan mengajukan cetak ulang, berikut caranya antara lain:

Halaman:

Editor: Nurmaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x