Apakah KJP Cair Hari Ini? Catat Tanggal Cair dan Cara Cek KJP Pakai NIK Berikut Ini

- 4 September 2023, 07:30 WIB
Apakah KJP Cair Hari Ini? Catat Tanggal Cair dan Cara Cek KJP Pakai NIK Berikut Ini
Apakah KJP Cair Hari Ini? Catat Tanggal Cair dan Cara Cek KJP Pakai NIK Berikut Ini /Pixabay/Jamil/

Baca Juga: Cek Jadwal Ganjil Genap Jakarta Hari Ini Senin 4 September 2023, Ada Jam dan Titik Lokasi

Siswa, orang tua atau wali murid bisa cek secara berkala untuk mengetahui apakah KJP sudah cair hari ini atau belum. Adapun cara cek KJP pakai NIK bisa disimak di bawah ini:

- Buka link kjp.jakarta.go.id di browser.

- Masukkan NIK pada kolom yang tersedia.

- Pilih Tahun periode penerimaan.

- Pilih Tahap periode penerimaan.

- Klik “Cek” dan tunggu hasil pencairan keluar.

Baca Juga: Sejarah Moro Purwokerto yang Tutup dan Dijual 300 M, Siapa Pemiliknya?

Apabila data siswa ditampilkan sebagai penerima bantuan KJP Plus, maka siswa akan mendapat bantuan hingga Rp450 ribu melalui rekening bank DKI Jakarta.

Besaran bantuan tersebut bisa berbeda beda, sesuai dengan tingkat atau jenjang pendidikan yang sedang ditempuh.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah