Cara Mengisi LK 3.1 Menyusun Best Practices PPG Daljab 2023, dan PDF Rencana Tindak Lanjut

- 24 Oktober 2023, 14:14 WIB
Cara Mengisi LK 3.1 Menyusun Best Practices PPG Daljab 2023, dan PDF Rencana Tindak Lanjut
Cara Mengisi LK 3.1 Menyusun Best Practices PPG Daljab 2023, dan PDF Rencana Tindak Lanjut /Buku Pintar PPG Prajabatan/

UTARA TIMES – Berikut informasi cara mengisi LK 3.1 Menyusun Best Practices PPG Daljab 2023, lengkap dengan PDF contoh Rencana Tindak Lanjut.

Cara mengisi LK 3.1 Menyusun Best Practices, banyak dicari oleh mahasiswa yang mengikuti PPG Daljab 2023.

Untuk membantu mahasiswa yang masih bingung dengan LK 3.1. Artikel ini akan membahasa lengkap tentang cara mengisi LK3.1 Menyusun Best Practices PPG Daljab 2023.

Selain memberikan informasi cara mengisi LK 3.1 Menyusun Best Practices PPG Daljab 2023, dalam akhir artikel juga tersemat link PDF contoh Rencana Tindak Lanjut.

Baca Juga: Seleksi Kompetensi Dasar CPNS 2023 Kapan? Berikut Jadwal dan Passing Grade yang Harus Diketahui

Cara Mengisi LK 3.1 PPG Daljab 2023

Pada LK 3.1 peserta PPG Daljab akan diminta untuk menyusun cerita praktik baik (Best Practices), terkait dengan pengalaman mengatasi permasalahan siswa dalam pembelajaran.

Adapun dalam menyusun cerita perlu menggunakan metode star, yang meliputi situasi, tantangan, aksi, serta refleksi hasil dan dampak.

Adapun poin poin tersebut terdapat dalam kolom pertama LK 3.1, dan setiap bagian poin perlu dijabarkan lebih lanjut di kolom kedua, dengan menjawab sejumlah pertanyaan berikut:

Baca Juga: Prediksi Skor Young Boys vs Man City di Liga Champions Lengkap dengan Head to Head Pertandingan Kedua Tim

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah