Kedutan di Kepala dan Mata Bertanda Apa? Simak Jawabannya Berdasarkan Primbon Jawa

- 13 Mei 2022, 21:55 WIB
Kedutan Di Kepala dan Mata Bertanda Apa? Simak Jawabannya Berdasarkan Primbon Jawa
Kedutan Di Kepala dan Mata Bertanda Apa? Simak Jawabannya Berdasarkan Primbon Jawa /pixabay domanic/

UTARA TIMESIni makna jika mengalami kedutan di area kepala dan mata menurut primbon Jawa.

Sebagaimana diketahui kedutan atau dinamakan 'Seri Gempa' yang biasanya terjadi pada tubuh manusia, terjadi tidak hanya pada satu tempat saja, tetapi sering terjadi di beberapa bagian tubuh.

Semua orang, baik lelaki maupun perempuan pastinya pernah mengalami kedutan di bagian tubuhnya, di antaranya adalah di bagian kepala dan mata.

Baca Juga: Obat Tradisional Dapat Menyembuhkan Sakit 'Raceg' Buku Serat Centhini, Bahannya Mudah Didapat

Merasakan kedutan di bagian tubuh terkadang menjadi salah satu pengalaman yang kerap dihubungkan dengan mitos-mitos atau pengalaman mistis.

Sebagaimana dilansir Utara Times dari buku Rahasia Arti Mimpi yang disusun oleh Tasik Surya Buana. Berikut ini tanda kedutan yang dialami seseorang di kepala dan mata menurut primbon Jawa.

1. kedutan ubun-ubun kepala, akan mendapat kebahagiaan/kesenangan.

Baca Juga: Presiden Uni Emirat Arab, Syekh Khalifa Bin Zayed al Nahyan Tutup Usia, Ini Kilas Balik Sosoknya

2. kedutan kepala sebelah kanan, akan mendapat sakit.

3. kedutan kepala sebelah kiri, akan mendapat kemuliaan.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Buku Tafsir Mimpi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah