Ini 7 Hal Mistis Masyarakat Jawa tentang Malam 1 Suro, dari Mitos hingga Tradisi

- 15 Juli 2022, 06:00 WIB
Informasi mengenai Ini 7 Hal Mistis Masyarakat Jawa tentang Malam 1 Suro, dari Mitos hingga Tradisi.
Informasi mengenai Ini 7 Hal Mistis Masyarakat Jawa tentang Malam 1 Suro, dari Mitos hingga Tradisi. /Instagram.com/riyes

Masyarakat Jawa sejak masa lalu mempercayai bahwa malam 1 Suro merupakan lebaran bagi makhluk gaib, konon banyak makhluk gaib itu keluar dari tempat persinggahan masing-masing.

Mitos malam 1 Suro ini juga kerap dikaitkan dengan adanya penampakan serta gangguan mahluk halus di waktu tersebut.

Malam Paling Buruk

Sebagian masyarakat Jawa juga percaya bahwa malam 1 Suro merupakan malam paling buruk dalam satu tahun.

Bagi beberapa orang di malam suro ini terdapat banyak sekali sial dan bencana yang akan menimpa umat manusia.

Hal ini membuat orang-orang Jawa abangan pada zaman dahulu kerap menghindari berbagai pesta upacara pada bulan ini termasuk pesta perkawinan.

Baca Juga: Malam 1 Suro 2022 Tanggal Berapa? Simak Penjelasan dan Kalender Jawa Berikut

Tradisi Tolak Musibah

Namun, masyarakat Kejawen yakin bahwa musibah dan bencana dapat ditolak dengan cara melakukan ritual tertentu. Karena hal inilah kemudian di Jawa ada beberapa tradisi di malam 1 Suro.

Contoh tradisi itu adalah ruwatan yang bertujuan untuk membuang sial. Sebagian masyarakat Jawa pada masa lalu lebih sakral lagi dalam menanggapi datangnya pergantian tahun Hijriah ini.

Halaman:

Editor: Abdul Hamid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah