Makna Keistimewaan Weton Selasa Pon : Watak Sanggar Waringin dengan Lima Hari Keberuntungan

- 8 November 2022, 04:20 WIB
Makna Keistimewaan Weton Selasa Pon : Watak Sanggar Waringin dengan Lima Hari Keberuntungan
Makna Keistimewaan Weton Selasa Pon : Watak Sanggar Waringin dengan Lima Hari Keberuntungan /Pixabay.com./AdinaVoicu

UTARA TIMES Simak informasi mengenai makna keistimewaan weton Selasa Pon terkait watak, hari keberuntungan dan jodoh menurut Primbon Jawa.

Menurut Primbon Jawa, weton Selasa Pon memiliki makna keistimewaan diantaranya watak Sanggar Waringin dengan Lima Hari Keberuntungan.

Berdasarkan perhitungan Primbon Jawa, weton Selasa Pon memiliki makna keistimewaan jumlah neptu 10 yang terdiri dari Selasa 3 dan pasaran Pon 7.

Melalui jumlah neptu yang ada pada weton Selasa Pon, sehingga dapat mengetahui makna keistimewaan watak, hari keberuntungan dan jodoh.

Untuk lebih lengkapnya, berikut ini makna keistimewaan weton Selasa Pon berdasarkan Primbon Jawa terkait watak, hari keberuntungan dan jodoh.

Baca Juga: Gerhana Bulan 8 November 2022 Terjadi Besok, Apakah Punya Dampak Buruk? Berikut Penjelasannya

Watak

Menurut Primbon Jawa, weton Selasa Pon memiliki watak Sanggar Waringin yang berarti lemah lembut.

Secara umum, weton Selasa Pon memiliki watak yang jujur, berwibawa, suka menolong, berani dan pantang menyerah.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x