Siap-Siap! Inilah 5 Bantuan yang Akan Cair Bulan Maret 2023, Ada PKH dan Bantuan Dana Desa

4 Maret 2023, 17:15 WIB
Siap-Siap! Inilah 5 Bantuan yang Akan Cair Bulan Maret 2023, Ada PKH dan Bantuan Dana Desa /ANTARA/Adiwinata Solihin/

UTARA TIMES – Berikut ulasan 5 daftar bantuan pemerintah yang akan cair bulan Maret 2023.

Beberapa bantuan yang akan cair bulan Maret 2023, setidaknya ada 5 yakni ada PKH (Penerima Keluarga Harapan) dan Bantuan Dana Desa.

Mengenai bantuan yang akan cair bulan Maret 2023 ini karena, melihat jadwal pencarian pada periode atau tahun sebelumnya.

 

Selain itu, juga beredar informasi mengenai pencarian Kartu Prakerja gelombang 48, juga masuk dalam kategori bantuan yang akan cari bulan Maret 2023.

Menurut Perpres Nomor 63 Tahun 2017 tentang Penyaluran Bantuan Sosial Secara Non Tunai, bansos atau bantuan sosial merupakan bantuan berupa uang, barang, atau jasa kepada individu, keluarga, kelompok, masyarakat miskin, tidak mampu, dan rentan terhadap resiko sosial.

Hingga saat ini, pemerintah masih memberikan bantuan dalam bentuk tunai, yang mana sebelumnya ada yang dalam bentuk sembako, melalui program PKH.

Baca Juga: Prediksi Skor Liverpool vs Manchester United di Liga Inggris, Lengkap Head to Head dan Perkiraan Susunan Pemai

Berikiut 5 daftar bantuan yang akan cair bulan Maret 2023:

  1. Bantuan PKH Tahap 1 2023

 

Pencarian bantuan PKH tahap 1 2023, dikabarkan akan cair bulan Maret 2023, namun kabar kurang enaknya adalah ini adalah bantuan terakhir untuk PKH.

  1. Bantuan Kartu Prakerja gelombang 48

Bantaun kartu prakerja yang diprediksi akan cair bulan Maret 2023 ini, diperuntukan bagi para calon pekerja dan usia produktif untuk lebih meningkatkan kompetesi sehingga mampu bersaing saat masuk dunia kerja.

  1. Bantuan BNPT

Bantuan selanjutnya yang akan cair di bulan Maret ini ialah BNPT atau Bantuan Pangan Non Tunai.

Bantuan berupa pangan ini ditujukan oleh pemerintah kepada masyarakat yang kurang mampu untuk memenuhi kebutuhan pangannya sehari-hari. Besaran yang akan diterima dari bantuan ini yaitu Rp 200 ribu per bulan.

  1. KIP Sekolah

 

Bantuan KIP sekolah juga dikabarkan akan cair bulan Maret 2023, bagi para pemilik Kartu Indonesia Pintar.

Bantuan jenis ini diperuntukan untuk membantu biaya sekolah anak sekolah tingkat SD hingga SMA, bagi para orang tua yang kurang mampu.

Baca Juga: Ekstra Pedas! Bakso Lava di Kota Cilegon Terkenal Enak, Alamat Lengkap dan Jam Bukanya

  1. BLT Dana Desa

Bantaun BLT Dana Desa ini dicairkan dan diberikan oleh masyarakat melalui pemerintah Desa.

Kabarnya bantuan ini berupa uang tunai dengan jumlah nominal Rp. 300.000 per bulannya.

Demikian tadi ulasan dan informasi 5 bantuan pemerintah yang akan cair bulan Maret 2023.***

Editor: Dwi Maratus Sholihah

Tags

Terkini

Terpopuler