Langkah-langkah Tukar Uang Baru Lewat Aplikasi PINTAR Jelang Lebaran 2023, Begini Caranya

31 Maret 2023, 19:58 WIB
Langkah-langkah Tukar Uang Baru Lewat Aplikasi PINTAR Jelang Lebaran 2023, Begini Caranya ///Pexels/Robert Lens

 

UTARA TIMES - Berikut ini langkah-langkah yang tersedia tentang cara tukar uang baru lewat aplikasi PINTAR jelang lebaran 2023.

Identik dengan THR lebaran 2023, masyarakat antusias untuk menukar uang baru, begini cara tukar uang baru lewat aplikasi PINTAR. 

 

Sebagaimana yang diketahui jika Bank Indonesia (BI) telah membuka layanan penukaran uang baru melalui aplikasi PINTAR, simak cara tukar uang baru berikut. 

Perihal penukaran uang baru dilaksanakan sejak 27 Maret hingga 20 April 2023, berikut ini langkah-langkah mengenai cara tukar uang baru untuk lebaran 2023.

 

Baca Juga: Link Streaming Gratis Episode 10 Series Progresnya Berapa Persen, Ada Jadwal Jam Tayang VIU Selama April 2023

Melalui aplikasi PINTAR anda dapat menukar uang baru melalui cara tukar uang baru yang tersedia seperti langkah-langkah di bawah ini. 

Inilah cara tukar uang baru jelang lebaran 2023 lewat aplikasi PINTAR dengan melalui langkah-langkah berikut. 

 

1. Pertama, anda harus akses laman https://pintar.bi.go.id/

2. Kemudian, pilih opsi "Penukaran Uang Rupiah melalui Kas Keliling.

Baca Juga: Berapa Besaran Dana Bantuan PIP Kemdikbud 2023 yang Didapatkan? Berikut Rinciannya

3. Pilih provinsi tempat penukaran.  

 

4. Masukkan jadwal penukaran uang baru sesuai kuota.

5. Masukkan data NIK, nama, nomor HP, dan email.  

6. Masukkan jumlah nominal uang baru.

7. Pilih centang dalam box konfirmasi bukan robot.

8. Pilih opsi "Pesan"

 

Baca Juga: Sinopsis Imlie dan Link Live Streaming ANTV Hari Ini 31 Maret 2023: Malini Cemburu dengan Kedekatan Imlie dan

9. Simpan bukti pemesanan yang berisi jadwal penukaran uang baru.

10. Datangi ke kantor perwakilan maupun kas keliling yang sudah dipilih sebelumnya.

Seperti itulah langkah-langkah yang dapat dilalui tentang cara tukar uang baru untuk lebaran 2023 lewat aplikasi PINTAR.***

 

Editor: Anas Bukhori

Tags

Terkini

Terpopuler