Tri Rismaharini Dikabarkan Menjadi Menteri Sosial Menggantikan Juliari P Batubara

- 14 Desember 2020, 11:47 WIB
 Juliari Batubara, Menteri Sosial (Mensos) (kiri) dan Tri Rismaharini, Wali Kota Surabaya saat pemberian bansos di kantor Kecamatan Gayungan, Rabu (7 Oktober 2020) lalu.
Juliari Batubara, Menteri Sosial (Mensos) (kiri) dan Tri Rismaharini, Wali Kota Surabaya saat pemberian bansos di kantor Kecamatan Gayungan, Rabu (7 Oktober 2020) lalu. //Kemensos.go.id

UTARA TIMES- (14/12) Tri Rismaharini alias Ibu Risma Walikota Surabaya dikabarkan mendapat tawaran menjadi menteri sosial menggantikan Juliari P batubara yang tersandung kasus korupsi dana bansos Covid-19.

Hal itu disampaikan PLT Ketua DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Surabaya Yusuf Lakaseng pada Acara Tasyakuran Pilkada atas Kemenangan Pasangan Calon Walikota dan Wakil Wali kota surabaya Eri Cahyadi dan Armuji Disurabaya.

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah Bermasalah, Ahmad Basarah: Kemendikbud Lakukan Sterilisasi Pendidikan dari ASN!

Baca Juga: BSU Kemenag Cair Untuk Guru Non-PNS, Cek Syaratnya Disini

"Saya dapat kabar bahwa Ibu Risma ditunjuk Presiden RI Joko Widodo menjadi Menteri Sosial di Kabinet Indonesia Maju," Kata Yusuf

Dilansir Utara Times dari Antara, Yusuf semakin yakin jika kinerja wali kota Risma cukup bagus, Terlebih Risma sudah mengubah wajah Surabaya bahkan mendunia.

Baca Juga: Layanan SIM Keliling Polda Metro Jaya DKI Jakarta di Lima Gerai Berikut, Bakal Tutup Siang !

Baca Juga: Siapkan Rp 250 M, Kemendikbud Resmi Luncurkan Kedaireka Wadah Kolaborasi Kampus Dan Industri

Yusuf makin yakin jika kinerja Wali Kota Risma cukup bagus. Terlebih lagi, Risma sudah mengubah wajah Surabaya, bahkan sudah mendunia.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah