Novel Baswedan Mendadak Komentari POLRI Usai Komjen Pol Listyo Sigit Diajukan Calon Tunggal Kapolri

- 17 Januari 2021, 09:35 WIB
Listyo Sigit Prabowo Jadi Calon Kapolri, Novel Baswedan komentari Instansi Polri
Listyo Sigit Prabowo Jadi Calon Kapolri, Novel Baswedan komentari Instansi Polri /- Foto : tangkapan layar Instagram @nazaqistshaa

UTARA TIMES - Novel Baswedan dikenal sebagai senior Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kali ini Novel berikan tanggapan tentang kabar calon Kapolri Listyo Sigit Prabowo sebagai calon tunggal Kapri Yang di usung Presiden Jokowi.

Presiden Joko Widodo sudah menyetorkan nama Komnjen Pol Listyo sigit Prabowo kepada DPR RI yang diberikan Mensesneg Pratikno langsung kepada Ketua DPR RI, Puan Maharani.

Menanggapi kabar calon kapolri, Novel Baswadan menanggapi itu dengan lebih serius, Novel memberikan komentar tak terduga tentang Instansi Polri.

Novel Baswedan mengatakan didalam tubuh Polri banyak Faksi didalamnya yang sarat kepentingan, Hal itu disampaikannya melalui Cuitan di Twitter.

Baca Juga: Zona Merah Lagi, Khofifah Tambah 4 Daerah Berlakukan PPKM di Jawa Timur, Berikut Daftarnya

" Banyak faksi di Polri yg sarat kepentingan & saling menyandera" Kata Novel dalam cuitan Twitternya yang dikutip oleh Utara Times pada, Jumat(15/1).

Lebih lanjut Novel mengatakan jika Keadaan itu membuat Pimpinan Polri Tidak Berani Mereformasi Polri menjadi sebuah institusi yang dipercaya.

" Shg Pimp Polri tdk berani mereformasi Polri mjd institusi yg dipercaya" imbuhnya.

Baca Juga: Berikut Motivasi Budiman Sudjatmiko Bagi Generasi Muda Indonesia Belajar Sains

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Twitter @nazaqistsha


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x