Informasi Terbaru KJP Plus Tahap 2 Tahun 2021, Siapkan Berkas Ini Sebelum Pendaftaran Ditutup!

- 24 September 2021, 07:00 WIB
Informasi Terbaru KJP Plus Tahap 2 Tahun 2021, Siapkan Berkas Ini Sebelum Pendaftaran Ditutup!
Informasi Terbaru KJP Plus Tahap 2 Tahun 2021, Siapkan Berkas Ini Sebelum Pendaftaran Ditutup! /Instagram/@disdikdki

UTARA TIMES – Berikut informasi terbaru program bantuan KJP Plus tahap 2 tahun 2021. Silakan simak artikel ini hingga selesai.

Seperti diketahui sebelumnya bahwa KJP Plus tahap 2 tahun 2021 sudah dibuka pendaftarannya sejak tanggal 13 September lalu.

Penerima KJP Plus tahap 2 tahun 2021 belum diketahui lantaran pendataan masih dilakukan. Namun, pada periode sebelumnya sebanyak 859.468 pelajar DKI Jakarta mendapatkan bantuan tersebut.

Baca Juga: Jadwal Vaksin Sinovac di Kabupaten Bandung Jumat, 24 September 2021

Proses pendataan KJP Plus tahap 2 tahun 2021 akan ditutup 25 September 2021 mendatang dan Dinas Pendidikan DKI Jakarta akan mengumumkan calon penerima sementara melalui sekolah masing-masing.

Selama proses pendataan tersebut, bagi siswa-siswi juga harus menyiapkan berkas-berkas yang diperlukan supaya mendapatkan KJP Plus tahap 2 tahun 2021.

Baca Juga: Kode Redeem FF 24 September 2021 1 Menit yang Lalu, Klaim Emote Raja, SG 2 Ungu, dan SCAR Megalodon Sekarang!

Setidaknya ada delapan berkas yang perlu disiapkan sebelum pendataan KJP Plus tahap 2 tahun 2021 ditutup. Di antaranya yaitu:

- Fotokopi Kartu Keluarga;

- Fotokopi KTP;

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: KJP Plus


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x