Info Terbaru, Simak Cara Daftar BPMS 2021 di Sini! Pastikan Dana Masuk Rekening dan Cek Syaratnya

- 6 Oktober 2021, 15:05 WIB
Info Terbaru, Simak Cara Daftar BPMS 2021 di Sini! Pastikan Dana Masuk Rekening dan Cek Syaratnya
Info Terbaru, Simak Cara Daftar BPMS 2021 di Sini! Pastikan Dana Masuk Rekening dan Cek Syaratnya /Pixabay/sasint/

UTARA TIMES Dapatkan info terbaru cara daftar BPMS 2021, kemudian segera pastikan dana telah masuk rekening dan cek syaratnya.

Pada dasarnya, BPMS 2021 yang merupakan kepanjangan dari Bantuan Pendidikan Masuk Sekolah (BPMS) resmi telah cair dan masuk ke rekening masing-masing penerima.

Terkait cara daftar BPMS 2021 juga terdapat alur yang harus dipenuhi oleh peserta didik calon penerima.

Baca Juga: Ngeri! Terduga Maling Motor Madura Dibakar Hidup-Hidup dan Jadi Tontonan Warga di Pinggir Sawah

Sebelumnya, BPMS 2021 merupakan bantuan uang pangkal yang diberikan kepada peserta didik dari keluarga tidak mampu dan masuk ke sekolah swasta.

Di samping itu, dana BPMS 2021 tahun ini juga telah resmi cair sebagaimana yang diungkapkan oleh Dinas Pendidikan (Disdik) DKI Jakarta melalui Instagram P4OP.

Kini, dana BPMS 2021 telah masuk ke rekening penerima, tetapi dalam kondisi terblokir.

Baca Juga: Intip Pemain dari Venom: Let There Be Carnage, ada Tom Hardy, Woody Harrelson, Michelle Williams

Berkaitan dengan itu, bagi peserta didik yang belum melunasi uang pangkal sekolah, dana BPMS tersebut akan dipindahbukukan ke giro sekolah guna melunasi pembayaran uang pangkal sekolah.

Sedangkan bagi peserta didik penerima yang telah melunasi uang pangal sekolah, maka dana bantuan tersebut bisa dicairkan melalui bank DKI sebagai pihak penyalur.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: BPMS Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x