Profil dan Biodata Panda Nababan, Wartawan Senior yang Tau Segala Masalah di Kabinet dan Petinggi Partai

- 28 November 2022, 23:14 WIB
mantan wartawan Senior Panda Nababan/Profil dan Biodata Panda Nababan, Wartawan Senior yang Tau Segala Masalah di Kabinet dan Petinggi Partai Politik
mantan wartawan Senior Panda Nababan/Profil dan Biodata Panda Nababan, Wartawan Senior yang Tau Segala Masalah di Kabinet dan Petinggi Partai Politik /

Selain itu, Ia juga pernah bekerja sebagai wartawan Harian Umum Warta Harian, Jakarta, 1969-1970 dan melanjutkan berkarir menjadi Redaktur Harian Umum Sinar Harapan, Jakarta, 1970-1987. 

Baca Juga: Berlimpah Keberuntungan! 6 Weton Diprediksi Primbon Jawa Bakal Kaya Raya, Impian Terwujud di Tahun 2023

Tidak selesai sampai disitu, Panda Nababan juga pernah menjabat sebagai Wakil Pemimpin Umum Harian Umum Prioritas, Jakarta, 1987-1988 dan Kepala Litbang Media Indonesia, Jakarta, 1988-1989. 

Panda Nababan tidak hanya aktif sebagai wartawan saja, Ia juga berperan aktif dalam beberapa organisasi, diantaranya pernah menjadi anggota GMKI di Medan, 1963, Ketua Departemen Organisasi Gerakan Mahasiswa Bung Karno, Jakarta pada 1963-1966,  Anggota PWI Jakarta 1970-1975, Anggota PDI Jakarta, 1993-1998 dan anggota PDIP Jakarta dari 1998-sekarang.

Biodata Panda Nababan

Nama : Panda Nababan

Baca Juga: Simak Ulasan Weton yang Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Beruntung Meski Hobi Rebahan Kata Primbon Jawa

Lahir :Siborong-borong,Tapanuli Utara, 13 Februari 1944

Agama :Kristen

Istri : Ria Purba

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x