Tanda Puasa Ramadhan Tahun 2023 Telah Datang Versi Warganet, dari Iklan Sirup sampai Wacana Bukber

- 26 Januari 2023, 21:51 WIB
Ilustrasi buka puasa bersama. Tanda Puasa Ramadhan Tahun 2023 Telah Datang Versi Warganet, dari Iklan Sirup sampai Wacana Bukber
Ilustrasi buka puasa bersama. Tanda Puasa Ramadhan Tahun 2023 Telah Datang Versi Warganet, dari Iklan Sirup sampai Wacana Bukber // Nicole Michalou / Pexels

UTARA TIMES - Inilah tanda dari puasa atau bulan Ramadhan di tahun 2023 telah datang dan bisa menjawab pertanyaan puasa berapa hari lagi versi waranet

Pertanyaan seputar puasa berapa hari lagi yang sering bermunculan di lini massa seringkali muncul untuk mengetahui bahwa bulan Ramadhan tahun 2023 telah datang dan warganet yang tidak kehilangan akal kreatif dalam menjawabnya

Sehingga dalam melihat tanda dari bulan Ramadhan tahun 2023 ini telah datang maka siapapun dapat menyaksikannya dengan kelucuan yang ditampilkan warganet dan kemudian bisa menjawab pertanyaan puasa berapa hari lagi

Sebagaimana yang dikutip dari lini massa maka berikut tanda dari bulan Ramadhan 2023 telah datang versi warganet dalam menjawab puasa berapa hari lagi?;

Baca Juga: Jadwal Imsak dan Buka Puasa Rajab Hari Ini 27 Januari 2023 di Jabodetabek Lengkap dengan Bacaan Niat Puasa

1. Sinetron religi bermunculan saat sahur dan sebelum berbuka

Akan bermunculan sinetron religi di bulan puasa yang tayang pada saat berbuka dan sahur

2. Lagu Tema Religi bermunculan

Di bulan puasa para musisi akan berlomba-lomba dalam membuat lagu dengan nuansa religi

3. Iklan Sirup berdatangan di Tv

Baca Juga: Super Hoki! Kumpulan 5 Tanggal Lahir Banjir Rezeki di Bulan Februari Tahun 2023 Menurut Primbon Jawa

Hal paling sering terjadi adalah banyaknya iklan sirup yang bermunculan di televisi

4. Penjual dadakan di bahu jalan mulai padat

Untuk memanjakan mata saat jalan-jalan sore biasanya banyak pedagang dadakan bermunculan saat bulan tersebut

5. Penjual kurma, kulang-kaling sampe blewah bermunculan

Pedagang kurma sampai blewah mulai bermunculan saat memasuki bulan Ramadhan

Baca Juga: Weton Ini Kerja Keras Banting Tulang, Diprediksi Bakal Sukses dan Kaya di Tahun 2023

6. Grup WA dengan pengumuman BUKBER

Alasan sebuah grup tahunan yang tiba-tiba ramai ialah rencana buka bersama atau bukber

7. Suara petasan dimana-mana

Anak kecil yang bermain petasan dimana-mana menjadi salah satu tanda datangnya bulan puasa

8. Minimarket memasang kaleng biskuit paling depan

Hal paling sering dijumpai saat menjelang Ramadhan di minimarket ialah kaleng biskuit di pasang ditempat paling depan setelah pintu masuk

Baca Juga: Kaya Berlimpah! Intip Keutamaan Membaca Surat Al Waqiah Secara Rutin

9. Warteg siap-siap memasang tirai

Seringkali menjumpai warteg yang memasng tirai panjang dan saat Ramadhan ramai pembeli yang hanya terlihat kakinya

10. Kiriman caption mohon maaf

Kiriman ucapan ataupun caption permintaan maaf seringkali bermunculan saat menjelang Ramadhan

11. Pelawak muncul di acara sahur

Di televisi yang selain sinetron religi juga terdapat acara humor yang menemani santap sahur

Baca Juga: Luar Biasa! Terhindar dari Siksa Kubur, Baca Surat Al Mulk dan dapatkan Manfaatnya

12. Iklan bersambung bermunculan

Pada bulan puasa seringkali iklan bersambung bermunculan sampai menjelang lebaran

13. Perbaikan jalan pantura

Jalan berlubang di pantura diperbaiki dalam menyambut Ramadhan dan juga persiapan mudik

Demikian mengenai tanda dari bulan Ramadhan tahun 2023 telah datang versi warganet yang juga sekaligus menjawab pertanyaan puasa berapa hari lagi?.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x