Forum Mahasiswa Pagar Nusa Deklarasi Pemilu Damai dan Jaga Netralitas Aparat

- 14 Januari 2024, 15:47 WIB
/

Adapun tujuan diadakannya kegiatan ini yakni untuk menjaga tali silaturahmi dan eksistensi pagar nusa di kalangan non-pesantren, Dalam Sambutannya, Ketua Umum Forum Mahasiswa Pagar Nusa Pendi mengatakan, " Intisari dari diadakannya acara ini adalah merevitalisasi kader Pagar Nusa dalam menyambut hari lahir Nahdlatul Ulama dan menjadikan pagar nusa sebagai warisan budaya pencak silat dan wadah syiar yang positif", katanya

Selain itu, dalam forum ini juga diselenggarakan Deklarasi Pemilu Damai dan Jaga Netralitas Aparat.

Baca Juga: Jadwal Terbaru Kapal PELNI KM Bukit Siguntang di Bulan Januari 2024, Lengkap dengan Syarat Penumpang 

Menurut Koordinator Acara, Jaya Perwira Damanik, dalam sambutannya mengatakan bahwa pemilu adalah agenda sakral. 

“Kami melakukan Deklarasi Pemilu Damai agar dalam tahun pemilu ini tidak ada kekerasan, pemilu adalah pesta demokrasi dan momen sakral ketika rakyat memberikan aspirasinya untuk kemajuan negara dan bangsanya, sehingga kekerasan akan menodai kesakralan pemilu, kami juga menghimbau dan berharap Aparat Penegak Hukum menjaga netralitasnya dalam Pemilu 2024, Pemilu damai, Aparat netral, rakyat menang” Tutupnya.***

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah