Apa yang Dimaksud Los Blancos dan Kenapa Real Madrid Disebut Los Blancos? Berikut Jawabannya

10 Maret 2022, 11:05 WIB
Apa yang Dimaksud Los Blancos dan Kenapa Real Madrid Disebut Los Blancos? Berikut Jawabannya /dok. realmadrid.com/

UTARA TIMES – Mengenai apa yang dimaksud Los Blancos dan kenapa Real Madrid disebut Los Blancos? Real Madrid merupakan salah satu tim sepakbola terbesar di dunia dan memiliki penggemar dari berbagai belahan dunia.

Untuk menjawab pertanyaan apa yang dimaksud Los Blancos dan kenapa Real Madrid disebut Los Blancos perlu diketahui terlebih daulu kalau semua panggilan atau nama memiliki cerita di balik pembuatannya.

Kali ini akan dibahas mengenai apa yang dimaksud Los Blancos dan kenapa Real Madrid disebut Los Blancos sebagai salah satu tim sepakbola terbesar di dunia.

Baca Juga: Hitung Mundur Ramadhan 2022, Simak Penjelasannya Berdasarkan Metode Menentukan Awal Bulan Ramadhan

Sejak berdirinya club tersebut pada tahun 1902 lalu, Real Madrid hampir selalu mengenakan kaos putih sebagai seragam kesayangannya. Warna tersebut telah menemani Real Madrid mulai dari awal pertandingan mereka hingga sekarang.

Siapa sangka jika Madrid merupakan satusatunya club yang diperbolehkan untuk bermain dengan menggunakan seragam dominan warna putih di setiap bagiannya. Hal inilah yang menjadi dasar dari sebutan Los Blancos itu sendiri.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD Halaman 57: Di Lantai Berapakah Udin Berada di atas Permukaan Laut?

Los Blancos diambil dari kata yang memiliki arti ‘The Whites’ atau ‘Si Putih’. Hal ini merujuk pada seragam tim tersebut yang bukan hanya seragam tapi juga celananya berwarna putih.

Warna seragam tersebut juga selalu diidentikkan dengan Real Madrid dan akan selalu dikenali oleh para penggemarnya di seluruh dunia.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD Halaman 57: Puncak Gunung Marbabu

Real Madrid didirikan pada tanggal 6 Maret 1902 oleh Julian Palacios dan Juan serta Carlos Padros sebagai sebuah perkumpulan olahraga. Sampai saat ini, Real Madrid sudah didapuk sebagai salah satu tim terkuat dalam Liga Eropa.

Rela Madrid memiliki sejarah yang Panjang dengan banyaknya prestasi yang telah diraih oleh tim satu ini. Sebut saja beberapa seperti Real Madrid yang sudah enam kali berhasil menggondol piala World Cup sampai menang 4 kali Super Cup dan masih banyak yang lainnya.

Baca Juga: Real Madrid Comeback, Karim Benzema Samai Rekor Gol Ronaldo di Liga Champions, Lionel Messi Kembali Meradang

Tim Spanyol Real Madrid CF juga sering disebut dengan ‘Merengue’ di tempat asal mereka dan anggota tim Real Madrid sering disebut dengan ‘Los Merengues’.

Jadi, jawaban dari pertanyaan apa yang dimaksud Los Blancos dan kenapa Real Madrid disebut Los Blancos adalah nama tersebut di ambil dari seragam Real Madrid yang hampir semuanya dominan warna putih.***

Editor: Nur Umar

Sumber: Foottheball.com

Tags

Terkini

Terpopuler