Jadwal UEFA Nations League Malam Ini, Laga Big Match Portugal vs Spanyol Penentu Pemuncak Klasemen?

27 September 2022, 11:20 WIB
Prediksi Portugal vs Spanyol UEFA Nations League./Tangkap Layar Instagram @cr7x101 /

UTARA TIMES – Beirkut jadwal UEFA Nations League malam ini, ada laga big match Portugal vs Spanyol.

Jadwal UEFA Nations League malam ini, dimana akan mempertemukan Portugal vs Spanyol dalam grup B di pertandingan ke 6.

Jadwal UEFA Nations League malam ini antara Portugal vs Spanyol akan bertemu di Stadion Maincipal de Braga, pada Rabu, 28 September 2022 pukul. 00.45 WIB dini hari.

Portugal vs Spanyol akan bertemu dalam perebutan posisi puncak klasemen grup B, UEFA Nations League, dimana keduanya selisih keduanya hanya jarak dua poin.

Portugal saat ini menempati puncak klasemen grup B, dengan 10 poin dari 5 pertandingan.

Baca Juga: BSU Tahap 3 Cair Pekan Ini, Catat Syarat dan Cara Cek Penerimanya

Sementara, Spanyol saat ini menjadi runner up grup B UEFA Nations League dengan 8 poin dari 5 pertandingan.

Dan berikut prediksi susunan pemain Portugal vs Spanyol, dalam jadwal UEFA Nations Legaue nanti malam ini.

Portugal: Diogo Costa, Mário Rui, Danilo Pereira, Rúben Dias, Diogo Dalot, William Carvalho, Rúben Neves, Rafael Leão, Bernardo Silva, Bruno Fernandes, Cristiano Ronaldo.

Spanyol: Unai Simón, César Azpilicueta, Eric García, Pau Torres, Jordi Alba, Gavi, Sergio Busquets, Pedri, Ferran Torres, Pablo Sarabia, Marco Asensio.

Head To Head

03-06-22 Spanyol vs Portugal 1-1

05-06-21 Spanyol vs Portugal 0-0

08-10-20 Portugal vs Spanyol 0-0

16-06-18 Portugal vs Spanyol 3-3

Baca Juga: Apakah Film Until Tomorrow Kisah Nyata? Berikut Penjelasan dan Daftar Pemainnya

28-06-12 Portugal vs Spanyol 0-0.

Berikut jadwal UEFA Nations League tadi malam,

Rabu, 28 September 2022, pukul. 00.45 WIB dini hari

Portugal vs Spanyol

Swiss vs Ceko

Swedia vs Slovenia

Ukraina vs Skotlandia

Irlandia vs Armenia

Demikian jadwal UEFA Nations League tadi mala mini, dimana ada big match ada Portugal vs Spanyol.***

 

Editor: Dwi Maratus Sholihah

Sumber: UEFA

Tags

Terkini

Terpopuler