Begini Posisi Shin Tae Yong Usai Polemik dengan Haruna, Sekjen PSSI Tegaskan Hal Penting untuk Pelatih Timnas

- 17 Januari 2022, 13:14 WIB
Begini Posisi Shin Tae Yong Usai Polemik dengan Haruna, Sekjen PSSI Tergaskan Hal Penting untuk Shin
Begini Posisi Shin Tae Yong Usai Polemik dengan Haruna, Sekjen PSSI Tergaskan Hal Penting untuk Shin /Zona Surabaya Raya/Layar Tangkap Phasky

UTARA TIMES- Usai munculnya komentar Haruna di satu podcast di Youtube tentang Shin Tae Yong dan PSSI, netizen kompak dukung Shin Tae Yong hingga tagar #Harunaout trending di Twitter.

Menyoal konflik perdebatan Shin Tae Yong dan PSSI, diketahui Haruna membeberkan masalah Timnas Indonesia di Piala AFF saat rapat evaluasi Shin Tae Yong di PSSI, Sekjen PSSI angkat bicara.

Sekretaris Jenderal Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (Sekjen PSSI), Yunus Nusi menegaskan hal penting untuk Shin Tae Yong.

Diketahui sebelumnya, Haruna Soemitro menyebut terjadi kebuntuan antara PSSI dan Shin Tae yong pada rapat evaluasi timnas Indonesia yang berlangsung pada hari Kamis.

Baca Juga: Pasangan 'Honey Couple' Praveen Jordan dan Melati Daeva Oktavianti Resmi Didepak dari Pelatnas PBSI

Haruna menyebutkan jika komunikasi PSSI dan Shin Tae Yong tidak baik-baik saja.

Menurutnya pelatih Timnas asal Korea Selatan itu tersinggung ketika dikritik dan diberi masukan oleh petinggi PSSI.

Haruna juga mengatakan soal ketidaksetujuannya dari program naturalisasi pemain untuk Timnas Indonesia.

Soal naturalisasi, PSSI sudah menberikan penerangan terkait hal ini, menurut Sekjen PSSI, Naturalisasinya Shin Tae Yong berbeda dengan zaman Cristian Gonzales, Greg Nwokolo.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x