Apa Itu Diplopia? Sampai Bisa Membahayakan Profesi Marc Marquez di MotoGP

- 25 Maret 2022, 21:10 WIB
 Marc Marquez
Marc Marquez /

"Luka pertama memunculkan bekas dan sayangnya ada fakta yang tidak menyenangkan soal ini. Faktanya bawah dia tidak dioperasi adalah hal yang baik. Apa yang dia miliki sekarang sangat ringan dan bisa selesai dalam waktu singkat dengan perawatan medis, rehabilitasi yang memadai," kata dr. Costa.

"Menurut pendapat saya, karena ini adalah bentuk yang sangat ringan mungkin itu pembengkakan otot, sesuatu yang menonjolkan bekas luka lama. Saya pikir itu bisa selesai lebih cepat dari tiga bulan. Besok pagi di bisa bangun dan melihat dengan jelas," kata dia.

Baca Juga: Begini Jadwal Libur Sekolah Awal Puasa Ramadhan 2022 Menurut Kalender Pendidikan Kemendikbud Ristek

Ia kemudian menjelaskan, masalah yang dialami Marquez muncul karena ada otot penggerak mata yang tidak sinkron, sehingga sosok yang identik dengan nomor 93 itu tidak bisa melihat dengan sempurna.

Jika bisa segera pulih, bukan tidak mungkin Marc Marquez akan kembali balapan pada pekan depan di MotoGP Argentina 2022.

Namun, jika membutuhkan waktu sekitar tiga bulan maka ia bisa kehilangan delapan seri balapan MotoGP 2022.

Di sisi lain, Carlo Pernat menilai hal yang ekstrem bisa terjadi termasuk soal pensiun.

Baca Juga: Profil dan Biodata Pak Ribut, Guru SD yang Viral di Twitter hingga TikTok

Pengamat MotoGP sekaligus manajer pebalap itu menilai masalah Marc Marquez saat ini bisa berpengaruh hingga di luar lintasan balapan.

"Jika ada orang yang bisa menahan pergulatan batin seperti itu, maka dia adalah Marc Marquez. Tetapi yang jelas selain penyembuhan, dia juga akan melakukan refleksi mengenai apa yang akan dia lakukan," kata Pernat.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Potensi Bisnis


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah