Menarik! Inilah Tampilan Baru Star Menu dan Taskbar pada Windows 11

- 23 Juni 2021, 14:25 WIB
Antarmuka Windows 11 /theverge.com/
Antarmuka Windows 11 /theverge.com/ /

UTARA TIMES - Windows 11 menjadi sistem operasi yang akan diluncurkan Microsoft pada besok Kamis, 24 Juni 2021.

Microsoft telah mengumumkan Windows 11 dengan mengunggah video di kanal YouTubenya dengan memperlihatkan logo perusahaan dengan angka '11'.

Tampilan baru Windows 11 yakni pada fitur akses seperti Star Menu dan taskbar.

Baca Juga: BPOM AS Peringatkan Efek Samping Hand Sanitizer, Dari Sakit Kepala Hingga Mual

Dilansir dari bleepingcomputer pada Rabu, 23 Juni 2021, bahwa terdapat perubahan tampilan Star Menu dan taskbar pada Windows 11 yang penggemar Windows wajib tahu.

Tampilan baru Star Menu dan taskbar pada Windows 11 berbeda dengan dengan Windows sebelumnya, yakni Windows 10 atau 8.1.

Microsoft menghadirkan tampilan yang berbeda dengan Star Menu dan taskbar di tengah seperti ChromeOS.

Baca Juga: Luhut Binsar Pandjaitan Soroti TKA Serbu Industri Strategis Indonesia

Pada Star Menu Windows 11 mirip dengan Windows 10X dan Chrome muncul antar muka baru dengan menggunakan ikon statis.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: BleepingComputer


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah