Singkatan BPUM yang Wajib Pelaku Usaha Mikro Ketahui, Intip juga Syarat, Cara Daftar, Cara Cek BPUM 2021

- 21 Juli 2021, 11:00 WIB
Singkatan BPUM yang Wajib Pelaku Usaha Mikro Ketahui, Intip juga Syarat, Cara Daftar, Cara Cek BPUM 2021
Singkatan BPUM yang Wajib Pelaku Usaha Mikro Ketahui, Intip juga Syarat, Cara Daftar, Cara Cek BPUM 2021 /Unsplash

UTARA TIMES- Banpres Produktif Usaha Mikro adalah singkatan dari BPUM.

BPUM merupakan bagian dari program Kementerian Koperasi dan UKM yang ditunjukan untuk mengatasi ekonomi nasional saat pandemi Covid-19.

BPUM sendiri sebagai program strategis dari pemerintah untuk memulihkan perekonomian nasional di masa pandemi Covid-19 sebagaimana dikutip Utara Times dari Kemenkop UKM.

Baca Juga: Cair Besok 19 Juli Program BPUM, BLT UMKM 2021 Tahap 3, Begini Cara Ambil Nomor Antre!

Kemenkop UKM akan memberikan bantuan BPUM ini hanya untuk pelaku usaha mikro dengan tujuan supaya tetap bertahan di situasi sulit ekonomi seperti saat ini.

Program BPUM didasari dari Peraturan Menteri Koperasi dan UKM No 2/2021 tentang Pedoman Umum Penyaluran BPUM.

Perlu diketahui, menurut Permenkop UKM tersebut sana bantuan BPUM sebesar Rp 1,2 Juta.

Bagaimana syarat Mendapat BPUM tahun 2021?

Syarat mendapat BPUM 2021 sebagai berikut

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah