'Bali I Miss U' akan digelar, PIM Harapkan Ketertarikan Bibit Muda Menjadi Selancar Internasional

- 25 Oktober 2020, 10:20 WIB
Peselancar dipantai
Peselancar dipantai /Antara/

Pariwisata adalah salah satu yang dinilai sebagai sektor penyerapan tenaga kerja terbanyak kedua di Indonesia. Provinsi Bali menyumbang 2/3 produk domestik bruto (PDB) bagi Indonesia.

Setiap Per dua tahun sekali infonesia menggelar pekan olah raga nasional (PON) sebagai ajang kejuaraan bergengsi untuk mendunia 

Tujuan diselenggarakannya VTS Bali I Miss U memperkenalkan olahraga selancar kepada kalangan muda,. Mahasiswa dan eksekutif pecinta alam, Lana menambahkan bahwa menurutnya indonesia perlu memiliki bibit terbaik peselancar bertaraf internasional.

Baca Juga: Siswa SD di Desa Jengkok Dilatih Seni Tari Topeng di Amartapadi Indramayu

Kegiatan ini didukung sepenuhnya oleh pemerintah, pelaku usaha dan masyarakat setempat berbasis sport and cukture tourism yang sehat. 

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: RRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah