Sinopsis Film Animasi The Witcher: Nightmare of the Wolf, Tayang Perdana Hari Ini di Netflix!

- 23 Agustus 2021, 07:10 WIB
Sinopsis animasi The Witcher: Nightmare of the Wolf
Sinopsis animasi The Witcher: Nightmare of the Wolf /

UTARA TIMES – The Witcher: Nightmare of the Wolf adalah film yang bergenre animasi aksi petualangan asal Korea Selatan – Amerika.

Film The Witcher: Nigthmare of the Wolf diproduksi oleh Lauren Schmisdt Hissrich, dengan sutradaranya yakni Kwang Il Han.

Diketahui bahwa film animasi The Witcher: Nightmare of the Wolf akan tayang perdana melalui platform Netflix hari ini Senin, 23 Agustus 2021.

Baca Juga: UPDATE! Kode Redeem FF ‘Free Fire’ Senin 23 Agustus 2021, Dapatkan Hadiah Gratis

Film animasi The Witcher: Nigthmare of the Wolf dimainkan oleh Theo James, Lara Pulver, Graham McTavish, Mary McDonnel dan Alexis Victor.

Berikut sinopsis singkat film animasi The Witcher: Nightmare of the Wolf, sebagaimana dikutip Utara Times dari Rotten Tomatoes.

Sinopsis The Witcher: Nightmare of the Wolf
Berfokus pada kisah asal mentor Geralt dan sesama penyihir Vesemir. Diadaptasi dari game populer yang berjudul sama.

Baca Juga: TERKINI! 20 Kode Redeem ML ‘Mobile Legends’ Senin 23 Agustus 2021, Klaim Jutaan Diamond

Diawali alur cerita dari novel karya penulis Andrej Sapkowski, dari Polandia. Menceritakan karakter Vesemir yang merupakan mentor dan teman seperjuangan seorang penyihir dari Geralt of Rivia.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: IMDb Netflix


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah