Begini Tanggapan Keluarga Bima dan Ayu Asli dalam Kisah Nyata KKN di Desa Penari Versi Nur Lengkap

- 24 Mei 2022, 11:15 WIB
Tanggapan keluarga Bima dan Ayu asli dalam kisah nyata KKN di Desa Penari versi Nur lengkap setelah mengetahui kondisi anak mereka
Tanggapan keluarga Bima dan Ayu asli dalam kisah nyata KKN di Desa Penari versi Nur lengkap setelah mengetahui kondisi anak mereka /Instagram @kknmovie/

berjam-jam sudah di lewati namun belum ada kabar satupun dari warga yang kembali, sampai terdengar suara motor mendekat, manakala Nur dan pak Prabu berdiri untuk melihat sesiapa yang datang,

mbah Buyut mendetak dengan tergopoh-gopoh, seakan mencari sesuatu,

mbah Buyut mengambil kawaturih, kemudian bertanya siapa yang punya, Nur mendekat, menjelaskan semuanya, ekspresi tenang mbah Buyut, tidak terlihat sama sekali.

kemudian ia menatap Ayu, helaan nafas berat mbah Buyut keluarkan, kemudian ia, meminta Prabu membuatkan kopi hitam

mbah Buyut duduk sembari berpikir, banyak pertanyaan yang ia ajukan mulai, sejak kapan ada benda seperti ini disini, lalu bagaimana bisa selendang itu di miliki Ayu,

Nur menceritakan semuanya,

saat menyesap kopi itu, mbah Buyut berujar "kancamu, keblubuk angkarah"

(temanmu terjebak dalam pusaran)

Baca Juga: Ternyata Ini Sanksi Berat yang Diterima Ayu dan Bima dalam Cerita Asli KKN di Desa Penari Versi Widya Lengkap

"trus, yok nopo mbah?" (lalu bagaimana mbah)

Halaman:

Editor: Septia Annur Rizkia

Sumber: Twitter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x