Kenapa Tanggal 7 Maret 2022 Viral di TikTok? Ternyata Ada Deretan Peristiwa Sejarah Ini

- 4 Maret 2022, 20:25 WIB
ilustrasi kertas kuno/Kenapa Tanggal 7 Maret 2022 Viral di TikTok? Ternyata Ada Deretan Peristiwa Sejarah Ini
ilustrasi kertas kuno/Kenapa Tanggal 7 Maret 2022 Viral di TikTok? Ternyata Ada Deretan Peristiwa Sejarah Ini /ractapopulous/Pixabay

Baca Juga: Simak Penjelasan Mengenai Sejarah Hari Musik Nasional 2022, Alasan Turunnya Kepres Nomor 10 tahun 2013

Saat itu, Hitler mengirim militer ke zona demiliterisasi yaitu Rhineland Jerman Barat.

Alhasil Jerman berhasil menguasai Austria, sebagian besar Cekoslowakia hingga melakukan invasi ke Polandia.

Hal inilah salah satu pemicu Perang Dunia II yang terjadi pada tahun 1936.

Baca Juga: Peringatan International Women’s Day, Begini Sejarah yang Melatar Belakanginya

Pesawat Garuda Indonesia GA 200 Kecelakaan di Yogyakarta, 7 Maret 2007

Insiden kecelakaan Garuda Indonesia GA 200 di Yogyakarta terjadi pada 7 Maret 2007 silam.

Pesawat tersebut membawa penumpang kurang lebih 133 orang dan korban meninggal dunia sebanyak 22 orang.

Baca Juga: Hari Kostrad Diperingati Setiap Tanggal 6 Maret, Ternyata Begini Sejarahnya

Alexander Graham Bell menemukan Telepon, 7 Maret 1876

Halaman:

Editor: Nurmaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah